Soal Pengetahuan Umum Sma

Soal Pengetahuan Umum Sma

soal pengetahuan umum teknologi kekinian cerdas cermat tingkat sma​

Daftar Isi

1. soal pengetahuan umum teknologi kekinian cerdas cermat tingkat sma​


Berikut ini adalah beberapa contoh soal pengetahuan umum teknologi kekinian untuk cerdas cermat tingkat SMA:

1. Teknologi jaringan seluler generasi kelima yang mulai digunakan pada tahun 2019 adalah....

Jawaban: 5G

2. Perusahaan teknologi asal Amerika Serikat yang memproduksi chipset dan prosesor mobile terkenal dengan nama Snapdragon adalah....  

Jawaban: Qualcomm

3. Singkatan dari teknologi yang memungkinkan transfer daya nirkabel jarak dekat adalah....

Jawaban: Qi

4. Perusahaan raksasa teknologi asal Cina yang memproduksi smartphone terkenal dengan merek....

Jawaban: Huawei

5. Teknologi pencetakan 3D yang membentuk objek dengan cara mencairkan atau mengeraskan bahan adalah....

Jawaban: Fused Deposition Modeling (FDM)

6. Istilah untuk perangkat keras komputer yang berfungsi sebagai jembatan penghubung jaringan adalah....  

Jawaban: Router

7. Bahasa pemrograman yang banyak digunakan untuk pengembangan aplikasi mobile adalah....

Jawaban: Java

8. Singkatan dari jenis kabel fiber optik dengan kecepatan transfer data hingga 10 Gbps adalah....

Jawaban: OM4

Semoga beberapa contoh soal ini dapat membantu untuk persiapan cerdas cermat teknologi. Jika perlu bantuan lagi, bisa tanyakan di https://belajar.fibi.my.id/, gratis tidak perlu mendaftar, langsung ketik soalnya kemudian kirim dan tunggu kurang dari 1 menit pasti sudah ada jawabannya.


2. ada yang punya soal pengetahuan umum tentang Bahasa Indonesia yang bisa buat belajari pembekalan untuk lomba tingkat SMA di suatu universitas?mohon bantuannya


bacalah 3 jenis laporan dari surat kabar, majalah, atau internet yang masing-masing menggunakan tabel, grafik, atau bagan.dan catatlah hasil kegiatan anda dalam bentuk format.
baca di majalah , koran / internet

3. Soal ulangan umum Geografi SMA: Di antara elemen-elemen iklim di bawah, manakah yang biasanya digunakan untuk mengetahui gangguan tropis di atas wilayah kita? a. Kelembapan b. Temperatur c. Curah hujan d. Perawanan e. Radiasi matahari


e. Radiasi matahari...e.radiasi matahari.....

4. Soal ulangan umum sejarah SMA: Pada masyarakat yang belum mengenal tulisan (illiterate), pewarisan ingatan tentang peristiwa masa lampau dilakukan melalui tradisi lisan dari generasi ke generasi. Setiap generasi biasanya, selain mewarisi ingatan masa lampau dari generasi sebelumnya, juga mewariskan pengetahuan tersebut kepada generasi berikutnya. Tradisi lisan dapat dianggap sebagai sebuah kesaksian sejarah yang sangat berguna bagi penulisan sejarah. Proses pewarisan kebudayaan dalam kelompok masyarakat yang belum mengenal tulisan dilakukan melalui.... a. kitab sastra b. prasasti c. surat wasiat d. cerita, dongeng dan legenda e. kitab hukum


jawabannya D. cerita, dongeng dan legenda

5. Tentukan ide pokok setiap paragraf. Paragraf 1 Kalau kita mengamati para pengendara sepeda motor saat ini, ada satu hal menarik yang perlu kita cermati. Selain orang dewasa, tidak sedikit di antara Bahasa Indonesia Wahana Pengetahuan 137 mereka adalah para pelajar yang masih berumur di bawah 17 tahun. Di depan mata kita, mereka lalu-lalang mengendarai sepeda motor pada saat berangkat ke sekolah maupun ke tempat-tempat umum lainnya. Karena jarak dari rumah ke sekolah yang jauh serta keterbatasan sarana transportasi umum, para pelajar SMP lebih memilih mengendarai sepeda motor ke sekolah. Persoalannya adalah mereka belum mempunyai SIM karena umur mereka belum genap 17 tahun. Paragraf 2 Memang ada beberapa SMP yang melarang siswa-siswinya membawa sepeda motor ke dalam sekolah. Namun, larangan tersebut tidak efektif, karena ternyata para pelajar tersebut lebih cerdik. Mereka tetap membawa sepeda motor dan memarkir kendaraannya di luar halaman sekolah dan tempattempat lainnya di dekat sekolah. Paragraf 3 Memang serba dilematis, kalau ditinjau dari aturan lalu lintas, sebenarnya mereka tidak diperbolehkan mengendarai sepeda motor karena tidak memiliki Surat Ijin Mengemudi (SIM). Faktor umur membatasi mereka untuk mendapatkan SIM C. Paragraf 4 Para pelajar yang berusia 13-15 tahun tersebut tidak dapat memiliki SIM C karena menurut UU NO. 22 tahun 2009 pasal 81 (2), untuk mendapatkan SIM A, C dan D, mereka harus berusia paling rendah 17 tahun. Artinya, bagi pelajar berumur 13 tahun yang sudah dapat mengendarai sepeda motor, dia harus menunggu selama empat tahun untuk mendapatkan SIM C. Paragraf 5 Di sisi lain, pertumbuhan fisik yang lebih cepat yang dialami generasi sekarang serta kemampuan mereka dalam mengendarai sepeda motor juga perlu dipertimbangkan. Tidak jarang, walaupun masih SMP, postur mereka mirip siswa SMA bahkan mahasiswa. Agak sulit membedakan apakah mereka siswa SMP, SMA atau mahasiswa jika tidak menggunakan pakaian seragam. Paragraf 6! Kenyataan tersebut perlu menjadi pemikiran kita bersama, terutama bagi para aparat penegak hukum. Di satu sisi para pelajar tersebut belum cukup umur untuk mendapatkan SIM C, dengan sendirinya mereka dilarang mengendarai sepeda motor. Namun di sisi lain, kita sering melihat para pelajar tersebut mengendarai sepeda motor ke sekolah, ke tempat les, ke mall atau ke rumah kawan-kawannya. Mohon bantuannya


Paragraf 1 : Saat ini Para pelajar yang masih berumur di bawah 17th lalu lalang mengendarai sepeda motor padahal mereka belum mempunyai SIM

6. AssalamualaikumSelamat pagi..Salam sejahtera untuk kita semuaSalam pramuka...Selamat pagi anak anak ku semuaSemoga kita semua slalu sehat dan senantiasa dalam lindungan Allah SWTuntuk materi pramuka kali iniSaya ingin memberikan materi PUPK (Pengetahuan Umum Pengetahuan Kepramukaan)Yang sebelumnya saya pernah marberikan materi PUPK ini Ke anak anak ku semua pramuka siaga klas 3 a 3 bPahami baik baikTugas pramuka kali iniTugas pertamaPraktekan aba aba ini....1 Siap grak2 istirahat di tempat grak3'PERIKSAA....KERAPIHAAN.....MULAI.....(Soal pertama ini silahkan videokan lakukan dgn benar... krn materi ini sudah pernah saya berikan sbelumnya.Mulai periksa kerapihan ketika berseragam pramuka di mulai dari 1 kaki kanan 1 ,2 ok2 Kaki kiri 2 ,2 ok3 Dengkul / kantong kanan 3 , 2 ok4 Dengkul / kantong kiri 4 2 ok5 Kantong blakang 5 2 'ok6 Sabuk Depan 6 2. Ok7 dada Kantong kanan depan 7 2 ok8 Dada kantong kanan.kiri 8 2 okDasi 9 okTopi 10 ok siaap....( kembali sikap sempurna) yaitu tegak grakKiriim video tugas kalian. ke no WA Saya jangan lupa tulisNama dan kelas ...*Tugas kedua*silahkan jawab soal PUPK dibawah ini ke dalam buku pramuka kalian untuk pilihan ganda cukup tulis jawabnya saja untuk soal essay silahkan ditulis. di buku kalian soal dan jawabanya kirim poto tugas PUPK yg kamu tulis di buku kalian ke no wa sayaTrimakasihSelamat mengerjakan tugas pramuka kalian...Salam pramukaKerjakan soal soal di bawah ini1.Hari pramuka diperingati setia tanggal ..........a. 14 Agustusab. 15 Agustusc. 16 Agustusd. 17 Agustus2. Nama Bapak Pramuka Dunia bernama ......a. Suhartob. Lord boden Fowelc. Hendri Dunadd. PlatoJawaban b3. Anak kelas 4 SD sampai kelas 3 SMP dalam kepramukaan disebut......a. Siagab. Penggalangc. Penegakd. Pembina4. Lambang pramuka dilambangkan dengan gambar......a. Burung garudab. Tunas kelapac. Pohon beringind. Bintang5. Gudep/Gugus Depan pramuka biasanya berpangkalan di.....a. Sekolahan-sekolahanb. Kecamatanc. Kabupatend. Provinsi6. Pramuka siaga dimulai dari kelas.....a. 1-3 SDb. 4-6 SDc. 1-3 SMPd. 1-3 SMAJawaban a7. Markas besar PBB terletak di kota .....a. Amesterdamb. Tokiyoc. Sidnid. New York7. Negara yang pernah dibom atom oleh tentara sekutu tahun 1945 adalah negara.....a. Amirikab.Jepangc. Koread. Australia8. Pegunungan tertinggi di dunia adalah ....a. Everestb. Puncak jayac. Kini balud. Pucak merapi9. Asian gams tahun 2018 belum.lama ini dilaksanakan di Negara Indonesia dikota.......a. Bandung Jakartab. Jakarta Palembangc. Yogyakarta Jakartad. Surabaya Denpasar10. Danau terluas di Indonesia adalah danau......a. Danau Tobab. Danau Ranauc. Danau Jeparad. Waduk Jatiluhur11.Salah satu keajaiban dunia yang ada di Indonesia adalah......a. Candi mendutb. Kraton Yogyakartac. Candi Barabudurd. Tugu monas12. Negara Temor leste memisahkan diri dari indonesia tahun ........a. 1998b. 1999c. 2000d. 200113. Presiden negara Indonesia yang paling lama memimpin adalah presiden....a. Sukarnob. Suhartoc. Susilo Bambang Yudoyonod. Joko Widodo14. Susi susanti, adalah seorang atlit/ pemain ......a. Sepak bilab. Voli Balc. Bulu Tangkisd. Tenes Meja15. Valentino Rossi pembalap motor dari team ......a. Hondab. Suzukic. Kawasakid. Yamaha16. Mukzizat Nabi Ibrahim As adalah .....a. Dibakar api tidak mempanb. Tongkatc. Kur'and. Bisa berbicara dengan binatang17. Bangunan tertinggi di Indonesia adalah......a. Tugu selamat datangb. Tugu Monasc. Tugu Jam Gadangd. Candi borobudur19. Ibukota Negara malaysia adalah ......a. New Delhib. New Yorkc. Amesterdamd. Kuala lumpur20. Agama budha berasal dari negara ......a. Saudi Arabiab. Pakistanc. Italiad. IndiaJawaban d21. Sungai terpanjang se dunia adalah sungai....... a. Nilb. Bengawan soloc. Berantasd. Wai Seputih22. Binatang Komodo berasal dari pulau.......a. Balib. Sumatrac. Irian JayaD. Komodo23. Menara miring pisa berada di negara ......a. Italiab. Prancisc. Cinad. Jepang24. Suku Aborigin berasal dari negara .......a. Amirikab. Australiac. Indiad. Eropa25. New delhi ibu kota.......a. Mesirb. Indiac. Saudi Arabiad .CinaEssay1 apa singkatan RT/RW...?2 siapa bapak proklamator indonesia?3 sebutkan macam macam simpul dalam tali temali4 Bpk BJ.Habinie Presiden RI ke ? 5'apa singkatan PPPK (P3K)6 di pandemi covid 19 ada istilah PSBB apa singkatan PSBB 7 apa singkatan PRAMUKA?8 21 april diperingati sebagai hari....9 Hari kebangkitan nasional yaitu pada tanggal.....10 tanggal 2 mei juga di peringati sebagai hari.....​


Jawaban:

1.a

2.b

3.b

4.b

5.c

6.a

Penjelasan:

hanya segitu aja. poinnya sedikit amat sih


7. 1. Dari table di bawah, Negara-negara di wilayah Asia Tenggara yang mempelori berdiri nya ASEAN terdapat pada kolom nomor ....4 poinGambar Tanpa TeksA. IB. IIC. IIID. IV2. Negara-negara di kawasan Asia tenggara hamper seluruhnya pernah mengalami penjajahan oleh bangsa-bangsa Eropa. Di antara Negara-negara anggota ASEAN yang tidak pernah mengalami pemjajahan oleh bangsa-bangsa Eropa adalah .....4 poinA. IndonesiaB. KambojaC. SingapuraD. Thailand3. Perairan merurapakan bagian terbesar dari luas wilayah Indonesia yang tediri dari laut, sungai, danau, dan air tanah. Danau di Indonesia pada umumnya menjadikan tempat penampungan air dan juga sebagai pembangkit listrik,irigasi,pariwisata,dan perikanan darat. Danau terluas yang ada di Indonesia antara lain adalah ....4 poinA. Toba,Towuti,dan SentaniB. Ranau,Singkara dan TempeC. Poso,Matana,dan Laut TawarD. Towoti,Laut Tawar ,Maninjau4. Negara di Asia tenggara yang memiliki luas wilayah yang sangat kecil ,namun memiliki kekayaan yang berlimpah yang berasal dari minyak bumi dan gas. Hal tersebeut menjadikan Negara ini memiliki tingkat pertumbuhan ekonomi dan pendapatan perkapita yang tinggi . pada tahun 1948 negara ini resmi menjadi anggota ASEAN. Negara yang dimaksud adalah ....4 poinA. FilipinaB. IndonesiaC. SingapuraD. Brunei Darussalam5. Dari gambar di bawah ini, menunjukan bahwa secara geologis wilayah Indonesia merupakan daerah pertemuan antara dua deretan pegunungan yaitu Sirkum Mediterania dan Sirkum Fasipik. Selain itu wilayah Indonesia merupakan daerah pertmuan antara lempeng Aasia,Imdo-autralia dan lempeng dasar Samudra Pasifik. Dampak secara geologis dari wilayah Indonesia yang menjadikan pertemuan deratan pegunungan dan lempeng kulit bumi tersebut adalah....4 poinGambar Tanpa TeksA. Memiliki keanekaragaman flora dan faunaB. Sering terjadi gempa bumi vulkanik dan gempa bumi tektonikC. Memiliki dua pembagian musim yaitu musim hujan dan musim kemarauD. Memiliki curah hujan yang tinggi dan sinar matahari sepanjang tahun6. Secara geografis ASEAN berada di wilayah Asia tenggara. Indonesia merupakan Negara anggota ASEAN yang memiliki luas wilayah terbesar diantra Negara-negara ASEAN lainnya. Wilayah berbatasan langsung dengan daratan Negara tetangga yaitu antara lain Negara....4 poinA. FilipinaB. MalaysiaC. MyanmarD. Vietnam7. Kebutuhan bidang social,poltik, ekonomi,dan bidang lainnya menurut suatu Negara berperan aktif dengan melakukan kerja sama antar Negara atau pun dengan dunia internasional. ASEAN merupakan salah satu organisasi internasional yang bersifat kawasan atau regional. Kerja sama ASEAN antara lain meliputi kerjasama di bidang social dan budaya .Berdasarkan pernyataan di atas , yang merupakan bentuk kerja sama ASEAN di bidang social dan budaya,ditunjuk nomor ....4 poinGambar Tanpa TeksA. 1,2 dan 3B. 1,2 dan 4C. 1,3 dan 5D. 1,4 dan 58. Pengaruh kerja sama ASEAN membawa dampak perubahan ruang dan interaksi antara ruang terhadap keberlangsungan kehidupan di ekonomi Negara-negara ASEAN. Para pemimpin ASEAN sepakat membentuk pasar tunggal di kawasan ASEAN yang di sebut dengan istilah Masyarakat ekonomi ASEAN (MEA). Kesepakatan ini di lakukan agar daya asing ASEAN meningkat secara mampu menyaingi Cina dan India untuk menarik investasi asing. Pernyataan di bawah ini yang relavan dengan pernyataan di atas adalah ...4 poinA. MEA membuka perluang persaingan yang tidak sehat antar Negara ASEANB. MEA sangat berpengaruh terhadap penyiapan sumber daya manusia yang berkualitasC. MEA sangat di butuhkan untuk memperluas lapangan pekerjaaan dan meningkatkan kesejahteraanD. MEA membuka peluang satu Negara menjual barang dan jasa dengan mudah ke Negara-negara anggota ASEAN9. Upaya meningkatkan kerja sma Negara-negara ASEAN dilakukan melalui tiga pilar ASEAN . Tiga pilar tersebut terdiri dari kerja sama dalam bidang politik keamanan, bidang ekonomi dan bidang social budidaya. Adapun kerja sama di bidang ekonomi yang di lakukan adalah .....4 poinA. ASEAN berupaya meningkatkan kualitas dibidang pendidikan dan ilmu pengetahuanB. ASEAN terus berupaya meningkatkan pemberantasan terorisme dan kejahatan lintas NegaraC. ASEAN membentuk Masyrakat Ekonomi (MEA) dan AFTA (asean free trade area ) yang berarti wilayah perdagangan bebas AseanD. ASEAN bersama-sama mengatasi berbagai tantangan di bidang kependudukan kemiskinan,keternagakerjaan,dan kesejahteraaan masyarakat10. Perubahan dan interaksi antar ruang dapat berpengaruh terhadap kehidupan politik baik antar Negara maupun antar masyarakat di wilayah Asia tenggara . wilayah perbatasan sering menjadi persoalan di Negara-negara anggota ASEAN. Hal ini terjadi antara Indonesia dan Malaysia dalam perebutan wilayah perbatasan yaitu.....4 poinA. Pulau natunaB. Pulau pedra brancaC. Kepulauan spralyD. Pulau sipadan dan ligitan​


Jawaban:

1.TIDAK TAHU

2.D.THAILAND

3.A.TOBA,TOWUTI,DAN SENTANI

4.D.BRUNEI DARUSSALAM

5.B.SERING TERJADI GEMPA BUMI VULKANIK & TEKTONIK

6.B.MALAYSIA

7.TIDAK TAHU

8.C.MEA SANGAT DIBUTUHKAN UNTUK MEMPERLUAS PEKERJAAN & MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN

9.C.ASEAN MEMBENTUK MASYARAKAT EKONOMI ASEAN(MEA)&AFTA(ASEAN FREE TRADE AREA) YANG BERARTI WILAYAH PERDAGANGAN BEBAS ASEAN

10.D.PULAU SIPADAN& LIGITAN

Penjelasan:

SEMOGA KITA SELALU DILINDUNGI OLEH TUHAN


8. 1. Kata deskripsi berasal dari verba to describe yang artinya... 2. Berikut merupakan ciri umum teks atau paragraf deskripsi adalah teks deskripsi.. Bacalah teks berikut dengan cermat untuk menjawab soal nomor 3 dan 4! (1) Sasando (bahasa Rote atau bahasa Kupang) adalah alat musik berdawai yang dimainkan dengan cara dipetik dengan jari jemari tangan. (2) Alat ini bentuknya sederhana, bagian utamanya berbentuk tabung panjang dari bambu, bagian tengahnya melingkar dari atas ke bawah diberi penyangga tempat dawai-dawai atau senar direntangkan di tabung bambu dari atas bertumpu kebawah. 3. Teks tersebut termasuk kedalam jenis teks deskripsi... 4. Objek yang dideskripsikan pada teks tersebut adalah... Bacalah paragraf berikut untuk menjawab soal nomor 5 dan 6! Hari ini aku bertemu dengan teman yang sudah lama kami tidak bertemu. Aku sedang berjalan di taman ketika aku melihat seorang wanita yang mengenakan kacamata. Ia sedang duduk di bangku taman tepat di bawah sebuah pohon. Rambutnya panjang dan hitam yang terurai melambai-lambai tertiup embusan angin. Saat aku melewatinya, wajahnya terasa tidak asing bagiku. Tak lama kemudian, wanita itu memanggil namaku, lalu ia mengatakan bahwa ia adalah Nita, temanku sewaktu SMA dulu. 5. Kalimat berikut yang menggunakan kata depan yang menyatakan tempat adalah... 6. Teks tersebut merupakan jenis paragraf deskripsi... 7. Berdasarkan objeknya, teks deskripsi dibagi menjadi tiga jenis, yaitu deskripsi... 8. Perhatikan kalimat berikut! Dia memiliki bulu coklat keabu-abuan di seluruh tubuh dan ekornya. Rujukan kata dia pada kalimat tersebut mengacu pada... 9. Berikut merupaka struktur teks deskripsi, kecuali... 10. Karya yang disusun dalam alur penceritaan yang normal, tetapi bersifat imajinatif dan khyalan disebut cerita... 11. Cerita fantasi merupakan salah satu genre yang sangat penting karena dapat... 12. Cerita fantasi yang tidak dikendalikan sehingga seolah-olah orang ya b berfantasi hanya pasif sebagai wadah tanggapan disebut cerita fantasi... 13. Mempublikasikan merupakan tahap terkahir dalam... 14. Sarana penting dalam menggali pengetahuan ialah... 15. Berikut termasuk langkah-langkah menulis cerita, kecuali... 16. Salah satu ciri cerita fantasi adalah tokohnya memiliki keunikan, kecuali... Bacalah cerita berikut untuk menjawab soal nomor 17 dan 18! Disebuah desa terpencil, hiduplah sepasang suami istri yang bekerja sebagai petani. Keduanya hidup tentram dan bahagia. Suatu hari mereka menemukan seorang bayi di sawah kemudian di asuhnya dengan penuh kasih sayang. Bayi tersebut sekarang sudah besar. Dia diberi nama si Jebul. 17. Latar cerita dongeng tersebut adalah... 18. Sudut pandang yang digunakan dalam cerita fantasi tersebut adalah... 19. Bentuk teks yang berisi langkah-langkah atau tahapan-tahapan yang harus dipenuhi dalam melakukan suatu kegiatan disebut teks... 20. Berikut merupakan ciri umum teks prosedur, kecuali menggunakan... 21. Bacalah teks prosedur berikut! 1) Tutup kembali bagian yang sudah dibuka 2) Buka tutup bagian belakang. 3) Tekan tombol dengan baik. 4) Masukkan baterai dengan kepala ke arah depan semuanya. Urutan penggunaan lamlu senter secara tepat adalah.. Perhatikan teks berikut untuk menjawab soal nomor 22-24! Cara Mudah Membuat Silme Slime adalah salah satu mainan favorit untuk anak-anak yang dapat kita beli di toko mainan. Namun, sebenarnya kita juga bisa membuat slime sendiri di rumah. Berikut caranya. Alat dan bahan 1. 1 botol slime aktivator yang bisa diperoleh di toko terdekat. 2. 1 botol cusson baby oil. 3. Pewarna makanan (warna sesuai dengan yang kalian inginkan). 4. 1 botol lem povinal. 5. Sendok dan piring. Cara membuat 1. Campur lem povinal dengan pewarna makanan dalam sebuah wadah sampai warnnya merata. 2. Setelah tercampur, selanjutnua tambahkan slime activator ke dalam wadah tersebut dengan menuangkan sedikit demi sedikit sambil di aduk sampai campuran membentuk gel dan tidak lengket di wadah. 3. Selanjutnya tambahkan casson bany oil agar slime tidak lengket pada waktu kita sentuh. 4. Slime siap untuk digunakan. 22. Teks tersebut merupakan jenis teks prosedur untuk memandu cara... 23. Hal yang akan terjadi apabila kita tidak menambahkan cusson baby oil ke dalam adonan slime, yaitu slime akan... 24. Pernyataan berikut yang sesuai dengan teks tersebut adalah.. 25. Teks prosedur terdiri dari beberapa bagian, kecuali... 26. Berikut hal-hal yang diperhatikan dalam menulis teks prosedur, kecuali... 27. Langkah pertama yang harus dilakukan untuk menulis teks prosedur adalah.. 28. Istilah lain untuk menyebut ragam teks obsetvasi adalah teks... 29. Perhatikan tahapan menulis laporan observasi berikut! 1) membuat kerangka laporan 2) menulis laporan lengkap 3) mengamati objek dengan seksama 4) membuat catatan hal-hal pokok yang diamati Urutan tahapan menulis laporan observasi yang tepat adalah... 30. Guna memperoleh data untuk menyusun teks hasil observasi dapat dilakukan dengan metode berikut, kecuali... ​


Jawaban:

1.memaparkan, menguraikan atau melukiskan.

2.Menggambarkan atau menjelaskan sesuatu. Penjelasan secara mendetail dan melibatkan panca indera. Berusaha membuat pembaca dan pendengar merasakan adegan atau peristiwa di dalam teks.

Penjelasan:

maaf kalo salah


9. pendidikan berbasis kecakapan hidup SMK selama ini identik dengan sekolah yang dipandang sebelah mata. Siswa- siswanya sebagian besar dari pinggiran kota dan pedesaan. Di samping mengarahkan para siswanya untuk siap kerja, biayanya pun jauh lebih murah dibandingkan SMA pada umumnya. Untuk SMA negeri yang bisa disebut favorit, di Bandung dan Jakarta, biaya untuk masuknya saja berada dalam kisaran angka Rp5–20 juta. Walaupun dengan biaya yang terbatas, SMK diarahkan untuk membekali para siswanya dengan kecakapan hidup (life skill) yang benar-benar dibutuhkan oleh para siswa itu sendiri dan berhasil pula menjawab tantangan masyarakat. Pemerintah memang telah lama mencanangkan program pendidikan berbasis kecakapan hidup. Program pendidikan tersebut bukanlah mata pelajaran. Pelaksanaannya tidak perlu mengubah kurikulum dan menciptakan mata pelajaran baru. Pendidikan kecakapan hidup mengintegrasikan kegiatan-kegiatan yang bisa membekali siswa terhadap kemampuan-kemampuan tertentu agar dapat diterapkan dalam kehidupan sehari-hari. Pendidikan kecakapan hidup memandang materi pelajaran tidak sebagai kumpulan pengetahuan yang harus dihafalkan. Pelajaran di sekolah justru harus menjadi solusi berbagai persoalan yang dihadapi para siswa. Proses pembelajarannya diharapkan bisa memberikan bekal yang bersifat aplikatif bagi seseorang di dalam mencari penghidupannya kelak. Dengan demikian, program pendidikan di setiap sekolah diharapkan bisa memberikan kebermaknaan pengetahuan dan keterampilan kepada para siswanya. Kebermaknaan itu tidak hanya berkaitan dengan dunia kerja (vokasional), tetapi juga SU bagi kehidupannya di dalam berkeluarga, bermasyarakat, bahkan di dalam hubungannya dengan Tuhan. Program pendidikan kecakapan hidup sangatlah ideal, sesuai dengan hakikat pendidikan itu sendiri yang bertujuan untuk meningkatkan kualitas hidup seseorang serta membantu orang lain yang membutuhkannya. Sangat relevan pula di dalam menjawab persoalan pendidikan di Indonesia selama ini. Banyak pihak yang memaknai pendidikan secara dangkal, yakni sebagai sekumpulan pengetahuan yang harus dikuasai peserta didik. Pendidikan menjadi ajang perlombaan untuk memperoleh label juara tertentu. Ada kecenderungan pula bahwa pendidikan lebih ditunjukkan untuk pencapaian gelar. Proses pendidikan dilakukan untuk memenuhi persyaratan akademis di dalam meraih posisi jabatan ataupun suatu pekerjaan. Di dalam kondisi itulah, pendidikan sudah kehilangan jati diri sebenarnya. Melalui pendidikan berbasis kecakapan hidup itulah, para siswa didorong untuk mengembangkan kemampuan belajar, menyadari dan mensyukuri potensi diri untuk dikembangkan dan dipraktikkan. Siswa SMK memang diharapkan memiliki kecakapan hidup yang bersifat vokasional, sesuai dengan program/jurusan masing-masing. Mereka dibekali dengan sejumlah kecakapan untuk siap kerja. Hal itu berbeda dengan siswa SMA yang diorientasikan pada pemerolehan kecerdasan berpikir ilmiah untuk melanjutkan ke perguruan tinggi. Dengan demikian, setelah lulus siswa SMK diharapkan memiliki kecakapan yang bisa mereka terapkan langsung ketika sudah berada di tengah-tengah masyarakat soal: 1.analisilah struktur teks eksposisi di atas yg berjudul ''pendidikan berbasis kecakapan hidup'' 2.jika landasan teori pada teks di atas tidak ada,maka boleh langsung ke rekomendasi 3.tulislah kembali teks di atas sesuai dengan bagian masing-struktur di jawab ya jika benar saya kasih poin 100


Berikut jawaban soal-soal di atas:

Bukan pertanyaan, hanya perintah untuk mencermati struktur teks eksposisi pada soal yang judulnya adalah "Pendidikan Berbasis Kecakapan Hidup”.Bukan pertanyaan, tak ada perintah. Pada bagian ini, siswa hanya disajikan kondisi yang apabila landasan teori di teks tak dijumpai maka diperbolehkan untuk langsung ke bagian rekomendasi.Siswa diminta menuliskan kembali bagian-bagian teks di soal dan keterangan strukturnya. Berikut jawabannya:

BAGIAN TESIS

Bagian ini dijumpai pada paragraf 1, berikut bunyinya:

SMK selama ini identik dengan sekolah yang dipandang sebelah mata. Siswa siswanya sebagian besar dari pinggiran kota dan pedesaan. Di samping mengarahkan para siswanya untuk siap kerja, biayanya pun jauh lebih murah dibandingkan SMA pada umumnya.

RANGKAIAN ARGUMEN

Bagiannya dari paragraf 2 sampai 6. Berikut poin-poin penting yang mendukung tesis di setiap paragraf:

SMK diarahkan untuk membekali para siswanya dengan kecakapan hidup (life skill) yang benar-benar dibutuhkan oleh para siswa itu sendiri dan berhasil pula menjawab tantangan masyarakat.Pendidikan kecakapan hidup memandang materi pelajaran tidak sebagai kumpulan pengetahuan yang harus dihafalkan.Pendidikan di setiap sekolah diharapkan bisa memberikan kebermaknaan pengetahuan dan keterampilan kepada para siswanya.Melalui pendidikan berbasis kecakapan hidup itulah, para siswa didorong untuk mengembangkan kemampuan belajar, menyadari dan mensyukuri potensi diri untuk dikembangkan dan dipraktikkan.Siswa SMK memang diharapkan memiliki kecakapan hidup yang bersifat vokasional, sesuai dengan program/jurusan masing-masing.

PENEGASAN ULANG

Paragraf akhir (ke-7), bunyinya sebagai berikut:

Dengan model pembelajaran seperti itulah, seseorang diharapkan lebih terampil: tidak sekadar tahu, tetapi yang lebih penting ia bisa. Hal-hal yang mereka pelajari tidak hanya sejumlah konsep yang hanya ada di kepala, tetapi juga harus relevan dengan kebutuhan dan bisa pula diwujudkan di dalam kenyataan.Pembahasan

Teks eksposisi adalah jenis teks yang membahas informasi yang disiguhi dengan argumen-argumen berisi fakta pendukung tesis yang disampaikan. Teks eksposisi terdiri atas 3 struktur yakni:

TesisRangkaian argumenPenegasan ulangPelajari Lebih LanjutMateri tentang apa yang menjadi fungsi dan manfaat dari teks eksposisi https://brainly.co.id/tugas/2418844Materi tentang Perbedaan Teks Eksplanasi Dan Teks Ekposisi​ https://brainly.co.id/tugas/29917664Materi tentang karangan yang bertujuan menjelaskan suatu masalah secara mendalam sehingga pembaca memperoleh pengertian yang jelas https://brainly.co.id/tugas/2227758

• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •

Detail Jawaban

Kelas      : SMA

Mapel    : PPKN

Bab        : Teks Eksposisi

Kode      : -

#AyoBelajar

#SPJ2


10. Y12xxs 4 jam yang lalu B. IndonesiaSekolah Menengah Atas Komentarilah teks eksposisi di bawah ini !pendidikan berbasis kecakapan hidup SMK selama ini identik dengan sekolah yang dipandang sebelah mata. Siswa- siswanya sebagian besar dari pinggiran kota dan pedesaan. Di samping mengarahkan para siswanya untuk siap kerja, biayanya pun jauh lebih murah dibandingkan SMA pada umumnya. Untuk SMA negeri yang bisa disebut favorit, di Bandung dan Jakarta, biaya untuk masuknya saja berada dalam kisaran angka Rp5–20 juta. Walaupun dengan biaya yang terbatas, SMK diarahkan untuk membekali para siswanya dengan kecakapan hidup (life skill) yang benar-benar dibutuhkan oleh para siswa itu sendiri dan berhasil pula menjawab tantangan masyarakat. Pemerintah memang telah lama mencanangkan program pendidikan berbasis kecakapan hidup. Program pendidikan tersebut bukanlah mata pelajaran. Pelaksanaannya tidak perlu mengubah kurikulum dan menciptakan mata pelajaran baru. Pendidikan kecakapan hidup mengintegrasikan kegiatan-kegiatan yang bisa membekali siswa terhadap kemampuan-kemampuan tertentu agar dapat diterapkan dalam kehidupan sehari-hari. Pendidikan kecakapan hidup memandang materi pelajaran tidak sebagai kumpulan pengetahuan yang harus dihafalkan. Pelajaran di sekolah justru harus menjadi solusi berbagai persoalan yang dihadapi para siswa. Proses pembelajarannya diharapkan bisa memberikan bekal yang bersifat aplikatif bagi seseorang di dalam mencari penghidupannya kelak. Dengan demikian, program pendidikan di setiap sekolah diharapkan bisa memberikan kebermaknaan pengetahuan dan keterampilan kepada para siswanya. Kebermaknaan itu tidak hanya berkaitan dengan dunia kerja (vokasional), tetapi juga SU bagi kehidupannya di dalam berkeluarga, bermasyarakat, bahkan di dalam hubungannya dengan Tuhan. Program pendidikan kecakapan hidup sangatlah ideal, sesuai dengan hakikat pendidikan itu sendiri yang bertujuan untuk meningkatkan kualitas hidup seseorang serta membantu orang lain yang membutuhkannya. Sangat relevan pula di dalam menjawab persoalan pendidikan di Indonesia selama ini. Banyak pihak yang memaknai pendidikan secara dangkal, yakni sebagai sekumpulan pengetahuan yang harus dikuasai peserta didik. Pendidikan menjadi ajang perlombaan untuk memperoleh label juara tertentu. Ada kecenderungan pula bahwa pendidikan lebih ditunjukkan untuk pencapaian gelar. Proses pendidikan dilakukan untuk memenuhi persyaratan akademis di dalam meraih posisi jabatan ataupun suatu pekerjaan. Di dalam kondisi itulah, pendidikan sudah kehilangan jati diri sebenarnya. Melalui pendidikan berbasis kecakapan hidup itulah, para siswa didorong untuk mengembangkan kemampuan belajar, menyadari dan mensyukuri potensi diri untuk dikembangkan dan dipraktikkan. Siswa SMK memang diharapkan memiliki kecakapan hidup yang bersifat vokasional, sesuai dengan program/jurusan masing-masing. Mereka dibekali dengan sejumlah kecakapan untuk siap kerja. Hal itu berbeda dengan siswa SMA yang diorientasikan pada pemerolehan kecerdasan berpikir ilmiah untuk melanjutkan ke perguruan tinggi. Dengan demikian, setelah lulus siswa SMK diharapkan memiliki kecakapan yang bisa mereka terapkan langsung ketika sudah berada di tengah-tengah masyarakat. Mohon di jawab ya kk kk


Jawaban:

sudah ada di gugel mohon di cari kk


11. Haruskah Menunggu Hingga Umur 17 Tahun Untuk Mendapatkan SIM C? Kalau kita mengamati para pengendara sepeda motor saat ini, ada satu hal menarik yang perlu kita cermati. Selain orang dewasa, tidak sedikit di antara Bahasa Indonesia Wahana Pengetahuan 137 mereka adalah para pelajar yang masih berumur di bawah 17 tahun. Di depan mata kita, mereka lalu-lalang mengendarai sepeda motor pada saat berangkat ke sekolah maupun ke tempat-tempat umum lainnya. Karena jarak dari rumah ke sekolah yang jauh serta keterbatasan sarana transportasi umum, para pelajar SMP lebih memilih mengendarai sepeda motor ke sekolah. Persoalannya adalah mereka belum mempunyai SIM karena umur mereka belum genap 17 tahun. Memang ada beberapa SMP yang melarang siswa-siswinya membawa sepeda motor ke dalam sekolah. Namun, larangan tersebut tidak efektif, karena ternyata para pelajar tersebut lebih cerdik. Mereka tetap membawa sepeda motor dan memarkir kendaraannya di luar halaman sekolah dan tempattempat lainnya di dekat sekolah. Memang serba dilematis, kalau ditinjau dari aturan lalu lintas, sebenarnya mereka tidak diperbolehkan mengendarai sepeda motor karena tidak memiliki Surat Ijin Mengemudi (SIM). Faktor umur membatasi mereka untuk mendapatkan SIM C. Para pelajar yang berusia 13-15 tahun tersebut tidak dapat memiliki SIM C karena menurut UU NO. 22 tahun 2009 pasal 81 (2), untuk mendapatkan SIM A, C dan D, mereka harus berusia paling rendah 17 tahun. Artinya, bagi pelajar berumur 13 tahun yang sudah dapat mengendarai sepeda motor, dia harus menunggu selama empat tahun untuk mendapatkan SIM C. Di sisi lain, pertumbuhan fisik yang lebih cepat yang dialami generasi sekarang serta kemampuan mereka dalam mengendarai sepeda motor juga perlu dipertimbangkan. Tidak jarang, walaupun masih SMP, postur mereka mirip siswa SMA bahkan mahasiswa. Agak sulit membedakan apakah mereka siswa SMP, SMA atau mahasiswa jika tidak menggunakan pakaian seragam. Kenyataan tersebut perlu menjadi pemikiran kita bersama, terutama bagi para aparat penegak hukum. Di satu sisi para pelajar tersebut belum cukup umur untuk mendapatkan SIM C, dengan sendirinya mereka dilarang mengendarai sepeda motor. N:amun di sisi lain, kita sering melihat para pelajar tersebut mengendarai sepeda motor ke sekolah, ke tempat les, ke mall atau ke rumah kawan-kawannya. dari teks diatas sebutkan strukturnya.teks diatas adalah teks diskusi..tolong bantu saya untuk mencari isu,argumen mendukung,argumen menentang,dan kesimpulan.


isu paragraf 1
argumen mendukung 2
argumen menentang 3 dan 4
simpulan 5 dan 6



maaf kalau jawaban saya salah...isu:pargraf 1
argumen *mendukung : pargraf 5 *menentang:pargraf 3-4
kesimpulan:pargarf 6

semoga benar

CHOOSE TO BE THE BEST ANSWER,THNX

12. Latihan soal: 1. tulislah unsur unsur yang terdapat dalam proposal itu 2. sebutkan hal hal yang melatarbelakangi pelaksanaan seminar itu 3. apakah menurutmu ada bidang anggaran yg perlu ditambah atau perlu ada dan belum tercantum? jika ada, sebutkan 4. selain tujuan tersebut, tambahkan tujuan lain yang dapat dicapai dari seminar sehari tersebut menurut pendapatmu 5. adakah seksi seksi yang perlu ditambahkan dalam kepanitian tersebut? jika ada, jelskan Proposal Seminar Sehari Menuju Sekolah Berbudaya Lingkungan di SMA Didaktika Padang, Sumatra Barat A. Latar Belakang Kita sepakat bahwa menjaga lingkungan hidup sangat penting. Kita pun perlu menyadari bahwa masalah lingkungan adalah masalah bersama, masalah masa depan kita, dan masalah generasi mendatang. Tentunya, kita sebagai manusia beradab tidak ingin mengabaikan masalah ini. Mengabaikan lingkungan hidup atas nama generasi mendatang dan atas nama moralitas, merupakan perilaku yang kurang beradab. Seluruh warga SMA Didaktika mengetahui bahwa, kerusakan lingkungan akan membawa kerugian saat ini dan masa mendatang. Seluruh warga sekolah pun memahami bahwa kita harus hidup harmonis dengan lingkungan. Akan tetapi, di sisi lain, kepedulian lingkungan dalam bentuk sikap, perilaku, dan pola hidup dalam kehidupan sehari-hari, masih perlu ditingkatkan. Berdasarkan fakta-fakta tersebut dan mengingat SMA Didaktika adalah sekolah favorit yang menjadi rujukan sekolah lain karena program-programnya, SMA Didaktika akan melaksakan kegiatan Sekolah Berbudaya Lingkungan (SBL) B. Nama Kegiatan Seminar Sehari Menuju Sekolah Berbudaya Lingkungan di SMA Didaktika Padang, Sumatra Barat. C. Tema Kegiatan "Dengan seminar sehari, kita ciptakan seluruh warga sekolah yang memiliki cakrawala pikir, sikap, dan perilaku yang peduli terhadap lingkungan hidup." D. Tujuan Kegiatan Tujuan yang hendak dicapai melalui seminar ini adalah: 1. Memotivasi pembentukan sikap peduli terhadap lingkungan hidup. 2. Membekali pemahaman dan kemampuan menganalisis masalah serta keterampilan memecahkan masalah lingkungan hidup. 3. Mengetahui isu aktual tentang lingkungan hidup dan dapat ikut berperan serta dalam aksi lingkungan hidup. E. Peserta Peserta seminar sehari meliputi perwakilan: - Komite sekolah.................................................................. 10 orang - Guru.................................................................................. 40 orang - Siswa kelas X, XI, XII...................................................... 150 orang - Karyawan sekolah............................................................. 20 orang 220 orang F. Hasil yang Diharapkan 1. Terciptanya suasana sekolah yang bernuansa dan berwawasan lingkungan hidup. 2. Terciptanya kehidupan sehari-hari di sekolah yang selaras dengan lingkungan yang sehat, manusia dapat berkembang dengan baik. Hanya manusia yang baik terhadap lingkungannyalah yang akan berkembang menjadi manusia yang sehat. G. Panitia Penyelenggara Ketua Panitia : Drs. Idrus Rustam Wakil Ketua : Fanny Indra, S.Pd Sekretaris : Dra. Rosmalina Bendahara : Chairunnisa, M.Pd Sie Humas : 1. Syamsidar 2. Ida Chaniago Sie Konsumsi : 1. Dania Kusuma Dewi 2. Citra Ratna Sie Promosi dan Dana : 1. Abdul Muis, S. Pd 2. Rosita Dewi Sie Dokumentasi : 1. Novia Dewita 2. Afrizal Pembantu Umum : 1. Upik Salmiah 2. Sylvia Guci 3. Nur Welly H. Alokasi Dana (a) Rencana Pemasukan (1) Dana Sekolah Rp 3.525.000,00 Rp 3.525.000,00 (2) Donatur (sponsor, komite sekolah, da lain-lain) Rp 1.000.000,00 Rp. 4.525.000.00 (b) Rencana Pengeluaran (1) Alokasi untuk dua narasumber @ Rp 750.000,00 Rp 1.500.000,00 (2) Kesekretariatan (ATK, fotokopi, spanduk) Rp 500.000,00 (3) Konsumsi 250 X Rp 5.000,00 (4) Dokumentasi Rp 75.000,00 (5) Perlengkapan Rp 200.000,00 Rp3.525.000,00 I. Waktu dan Pelaksanaan Seminar Seminar dilaksanakan pada: Hari, tanggal : Sabtu, 29 September 2007 Waktu : 08.00-12.00 WIB Tempat : Aula SMA Didaktika Padang Narasumber : 1. Dr. Armin Muis (Dinas Bapelda) 2. Siti Aulia, S.Si ( Dinas PKLH) Moderator : Dra. Yusmalinar (Guru Bahasa Indonesia) J. Penutup Demikian Proposal kegiatan ini. Semoga dapat memenuhi harapan kita semua. kami sangat mengharapkan dukungan dan partisipasi Bapak/Ibu. Atas perhatian Bapak/Ibu, kami ucapkan terimakasih. Padang, 20 Agustus 2007 Ketua Sekretaris Drs. Idrus Rusman Dra. Rosmalina


soalnya kebanyakan seharusnya poinya Jangan 5

13. Haruskah Menunggu Hingga Umur 17 Tahun UntukMendapatkan SIM C?Kalau kita mengamati para pengendara sepeda motor saat ini, ada satu halmenarik yang perlu kita cermati. Selain orang dewasa, tidak sedikit di antara Bahasa Indonesia Wahana Pengetahuan 137mereka adalah para pelajar yang masih berumur di bawah 17 tahun. Di depanmata kita, mereka lalu-lalang mengendarai sepeda motor pada saat berangkatke sekolah maupun ke tempat-tempat umum lainnya. Karena jarak dari rumahke sekolah yang jauh serta keterbatasan sarana transportasi umum, para pelajarSMP lebih memilih mengendarai sepeda motor ke sekolah. Persoalannyaadalah mereka belum mempunyai SIM karena umur mereka belum genap 17tahun.Memang ada beberapa SMP yang melarang siswa-siswinya membawasepeda motor ke dalam sekolah. Namun, larangan tersebut tidak efektif, karenaternyata para pelajar tersebut lebih cerdik. Mereka tetap membawa sepedamotor dan memarkir kendaraannya di luar halaman sekolah dan tempattempatlainnya di dekat sekolah.Memang serba dilematis, kalau ditinjau dari aturan lalu lintas, sebenarnyamereka tidak diperbolehkan mengendarai sepeda motor karena tidakmemiliki Surat Ijin Mengemudi (SIM). Faktor umur membatasi mereka untukmendapatkan SIM C.Para pelajar yang berusia 13-15 tahun tersebut tidak dapat memiliki SIM Ckarena menurut UU NO. 22 tahun 2009 pasal 81 (2), untuk mendapatkan SIMA, C dan D, mereka harus berusia paling rendah 17 tahun. Artinya, bagi pelajarberumur 13 tahun yang sudah dapat mengendarai sepeda motor, dia harusmenunggu selama empat tahun untuk mendapatkan SIM C.Di sisi lain, pertumbuhan fisik yang lebih cepat yang dialami generasisekarang serta kemampuan mereka dalam mengendarai sepeda motor juga perludipertimbangkan. Tidak jarang, walaupun masih SMP, postur mereka mirip siswaSMA bahkan mahasiswa. Agak sulit membedakan apakah mereka siswa SMP,SMA atau mahasiswa jika tidak menggunakan pakaian seragam.Kenyataan tersebut perlu menjadi pemikiran kita bersama, terutama bagipara aparat penegak hukum. Di satu sisi para pelajar tersebut belum cukup umuruntuk mendapatkan SIM C, dengan sendirinya mereka dilarang mengendaraisepeda motor. Namun di sisi lain, kita sering melihat para pelajar tersebutmengendarai sepeda motor ke sekolah, ke tempat les, ke mall atau ke rumahkawan-kawannya.2.Tuliskan gagasan utama dari setiap paragraf pada teks tsb!3.apakah tema teks diskusi tsb?4.berikan pendapat anda terkait dgn isu atau permasalahan yg dibahas dlm teks diskusi tsb!​


harus 17 tahun (SMA/SMK)


14. latihan soal: 1. tulislah unsur unsur yang terdapat dalam proposal itu 2. sebutkan hal hal yang melatarbelakangi pelaksanaan seminar itu 3. apakah menurutmu ada bidang anggaran yg perlu ditambah atau perlu ada dan belum tercantum? jika ada, sebutkan 4. selain tujuan tersebut, tambahkan tujuan lain yang dapat dicapai dari seminar sehari tersebut menurut pendapatmu 5. adakah seksi seksi yang perlu ditambahkan dalam kepanitian tersebut? jika ada, jelskan Proposal Seminar Sehari Menuju Sekolah Berbudaya Lingkungan di SMA Didaktika Padang, Sumatra Barat A. Latar Belakang Kita sepakat bahwa menjaga lingkungan hidup sangat penting. Kita pun perlu menyadari bahwa masalah lingkungan adalah masalah bersama, masalah masa depan kita, dan masalah generasi mendatang. Tentunya, kita sebagai manusia beradab tidak ingin mengabaikan masalah ini. Mengabaikan lingkungan hidup atas nama generasi mendatang dan atas nama moralitas, merupakan perilaku yang kurang beradab. Seluruh warga SMA Didaktika mengetahui bahwa, kerusakan lingkungan akan membawa kerugian saat ini dan masa mendatang. Seluruh warga sekolah pun memahami bahwa kita harus hidup harmonis dengan lingkungan. Akan tetapi, di sisi lain, kepedulian lingkungan dalam bentuk sikap, perilaku, dan pola hidup dalam kehidupan sehari-hari, masih perlu ditingkatkan. Berdasarkan fakta-fakta tersebut dan mengingat SMA Didaktika adalah sekolah favorit yang menjadi rujukan sekolah lain karena program-programnya, SMA Didaktika akan melaksakan kegiatan Sekolah Berbudaya Lingkungan (SBL) B. Nama Kegiatan Seminar Sehari Menuju Sekolah Berbudaya Lingkungan di SMA Didaktika Padang, Sumatra Barat. C. Tema Kegiatan "Dengan seminar sehari, kita ciptakan seluruh warga sekolah yang memiliki cakrawala pikir, sikap, dan perilaku yang peduli terhadap lingkungan hidup." D. Tujuan Kegiatan Tujuan yang hendak dicapai melalui seminar ini adalah: 1. Memotivasi pembentukan sikap peduli terhadap lingkungan hidup. 2. Membekali pemahaman dan kemampuan menganalisis masalah serta keterampilan memecahkan masalah lingkungan hidup. 3. Mengetahui isu aktual tentang lingkungan hidup dan dapat ikut berperan serta dalam aksi lingkungan hidup. E. Peserta Peserta seminar sehari meliputi perwakilan: - Komite sekolah.................................................................. 10 orang - Guru.................................................................................. 40 orang - Siswa kelas X, XI, XII...................................................... 150 orang - Karyawan sekolah............................................................. 20 orang 220 orang F. Hasil yang Diharapkan 1. Terciptanya suasana sekolah yang bernuansa dan berwawasan lingkungan hidup. 2. Terciptanya kehidupan sehari-hari di sekolah yang selaras dengan lingkungan yang sehat, manusia dapat berkembang dengan baik. Hanya manusia yang baik terhadap lingkungannyalah yang akan berkembang menjadi manusia yang sehat. G. Panitia Penyelenggara Ketua Panitia : Drs. Idrus Rustam Wakil Ketua : Fanny Indra, S.Pd Sekretaris : Dra. Rosmalina Bendahara : Chairunnisa, M.Pd Sie Humas : 1. Syamsidar 2. Ida Chaniago Sie Konsumsi : 1. Dania Kusuma Dewi 2. Citra Ratna Sie Promosi dan Dana : 1. Abdul Muis, S. Pd 2. Rosita Dewi Sie Dokumentasi : 1. Novia Dewita 2. Afrizal Pembantu Umum : 1. Upik Salmiah 2. Sylvia Guci 3. Nur Welly H. Alokasi Dana (a) Rencana Pemasukan (1) Dana Sekolah Rp 3.525.000,00 Rp 3.525.000,00 (2) Donatur (sponsor, komite sekolah, da lain-lain) Rp 1.000.000,00 Rp. 4.525.000.00 (b) Rencana Pengeluaran (1) Alokasi untuk dua narasumber @ Rp 750.000,00 Rp 1.500.000,00 (2) Kesekretariatan (ATK, fotokopi, spanduk) Rp 500.000,00 (3) Konsumsi 250 X Rp 5.000,00 (4) Dokumentasi Rp 75.000,00 (5) Perlengkapan Rp 200.000,00 Rp3.525.000,00 I. Waktu dan Pelaksanaan Seminar Seminar dilaksanakan pada: Hari, tanggal : Sabtu, 29 September 2007 Waktu : 08.00-12.00 WIB Tempat : Aula SMA Didaktika Padang Narasumber : 1. Dr. Armin Muis (Dinas Bapelda) 2. Siti Aulia, S.Si ( Dinas PKLH) Moderator : Dra. Yusmalinar (Guru Bahasa Indonesia) J. Penutup Demikian Proposal kegiatan ini. Semoga dapat memenuhi harapan kita semua. kami sangat mengharapkan dukungan dan partisipasi Bapak/Ibu. Atas perhatian Bapak/Ibu, kami ucapkan terimakasih. Padang, 20 Agustus 2007 Ketua Sekretaris Drs. Idrus Rusman Dra. Rosmalina


ada d kamus besar bahasa Indonesia

15. Kegunaan dan Manfaat Internet Dalam Kehidupan Sehari-Hari Photo of Pulsa Seluler Pulsa Seluler0 1,895 2 menit dibaca FacebookTwitterPinterestBagikan melalui Email Manfaat Internet Dalam Kehidupan Sehari-Hari Manfaat Internet dan Kegunaan Internet Dalam Kehidupan Sehari-Hari – Internet saat ini sudah banyak digunakan hampir di segala bidang kehidupan. Di berbagai organisasi, perusahaan, Lembaga pendidikan, pemerintahan hingga perseorangan sudah memanfaatkan internet dengan berbagai tujuan, seperti untuk belajar, mencari informasi, berbisnis, berkomunikasi, hingga menikmati liburan. Semakin berkembangnya teknologi, ada banyak aktivitas yang bisa dilakukan menggunakan elektronik, karenanya dikenal berbagai istilah seperti e-dictionary, e-laboratory, e-commerce, e-learning, e-education, dan lain sebagainya. Lalu apa manfaat internet dan kegunaan internet bagi masyarakat? Berikut ini kegunaan dan manfaat internet untuk kehidupan sehari-hari : Daftar Isi Artikel 1. Media Untuk Mendapatkan Informasi 2. Media Komunikasi Murah 3. Sebagai Sarana Promosi 4. Mencari Beasiswa dan Lowongan Kerja 5. Belanja Online 6. Media Hiburan 7. Membentuk Kelompok Diskusi 8. Memperluas Wawasan 1. Media Untuk Mendapatkan Informasi Internet telah menyediakan berbagai informasi tanpa batas sesuai kemajuan teknologi, militer, pendidikan, dan lain sebagainya. Sebagai pelajar, Anda bisa menggunakan internet sebagai sarana untuk belajar. Dengan perangkat komputer yang sudah terkoneksi internet, Anda bisa mempelajari semua mata pelajaran di sekolah, mulai dari Bahasa Inggris, Bahasa Indonesia, Matematika, Fisika, Kimia, dan lain sebagainya. Belajar menggunakan media elektronik ini biasa dikenal dengan istilah e-learning. Anda bisa membaca, latihan, mendengar penjelasan dan mengerjakan soal-soal langsung di perangkat komputer. 2. Media Komunikasi Murah Internet tak hanya menyediakan informasi saja, tetapi juga bisa menjadi sarana komunikasi. Memanfaatkan Internet Relay Chat atau IRC, para pengguna internet bisa berkomunikasi memakai keyboard lewat aplikasi messaging, baik MSN Messenger, mIRC, Yahoo Messenger, dan sebagainya. Bahkan jika perangkat komputer Anda telah dilengkapi kamera, video card, speaker, sound card, dan lainnya sebagai peralatan pendukung, dengan demikian Anda bisa melakukan telekonferensi. Internet juga bahkan bisa dipakai sebagai pengganti faximile. 3. Sebagai Sarana Promosi Bagi pemilik usaha, Anda bisa menawarkan produknya lewat internet sehingga informasinya bisa langsung tersebar dengan cepat hingga ke seluruh Indonesia dan dunia. Selain itu, ada juga orang yang berpenghasilan besar lewat bisnis penjualan informasi di media internet. Bahkan peluang tersebut sering digunakan pihak pemerintah dalam memperkenalkan tempat-tempat pariwisata melalui internet. 4. Mencari Beasiswa dan Lowongan Kerja Kita tentu sudah tahu bahwa ada banyak aktivitas penawaran atau lowongan kerja online di internet. Manfaat internet yang satu ini tentu sudah sangat dirasakan dan bisa dinikmati pencari kerja ataupun perusahaan-perusahaan tertentu yang sedang mencari calon karyawan. Di samping itu, internet juga bisa dimanfaatkan sebagai sarana untuk mencari beasiswa khususnya bagi mahasiswa atau pelajar yang ingin menempuh pendidikan ke jenjang berikutnya. 5. Belanja Online Belanja online merupakan salah satu aktivitas favorit yang sudah lama digeluti masyarakat Indonesia. Kita bisa berbelanja berbagai kebutuhan dengan mudah tanpa harus pergi ke toko-toko atau ke supermarket. Sesudah terjadi kesepakatan antara pihak pembeli dan penjual, dan sudah dilakukan pembayaran, barang pun siap dikirimkan ke alamat tujuan. Untuk transaksi pembelian dilakukan lewat internet secara langsung, sementara uangnya langsung ditransfer via kartu kredit ataupun via bank. 6. Media Hiburan Selain sebagai media informasi maupun bisnis, internet juga menjadi salah satu media hiburan paling praktis yang dapat kita manfaatkan, Seperti membaca cerpen, membaca novel, chatting, live streaming youtube, bermain game, menonton film, dan sebagainya. 7. Membentuk Kelompok Diskusi Sebagaimana masyarakat pada umumnya, mungkin kita sering menemukan kelompok profesi yang bertujuan untuk berbagi informasi. Selain itu, hal tersebut juga terjadi bagi para pengguna internet, karenanya terbentuk kelompok bisnis atau diskusi yang memungkinkan Anda untuk bergabung di forum tertentu, seperti di forum Kaskus, Fanspage, forum tanya jawab mata pelajaran seperti Brainly dan lain sebagainya. 8. Memperluas Wawasan Bagi para pelajar dan mahasiswa seperti SD, SMP dan SMA. Melalui internet ini, siswa pelajar dan mahasiswa dapat mencari informasi materi belajar, lho! Bahkan bisa juga untuk mencari buku di internet melalui google books. Bisa dibilang, sekarang ini internet menjadi media informasi terlengkap dan terupdate dibandingkan dengan buku atau perpustakaan. Tentu saja hal ini akan menambah wawasan dan ilmu pengetahuan. Buatlah tanggapan atas isi artikel tersebut!


Menurut saya sendiri Internet Seperti Sekarang ini bagus bisa Belajar Online (Brainly,E-Learning) komunikasi dan sebagainy yang memudahkan kita dalam Melakukan sesuaty


16. Haruskah Menunggu Hingga Umur 17 Tahun Untuk Mendapatkan SIM C? Kalau kita mengamati para pengendara sepeda motor saat ini, ada satu hal menarik yang perlu kita cermati. Selain orang dewasa, tidak sedikit di antara Bahasa Indonesia Wahana Pengetahuan 137 mereka adalah para pelajar yang masih berumur di bawah 17 tahun. Di depan mata kita, mereka lalu-lalang mengendarai sepeda motor pada saat berangkat ke sekolah maupun ke tempat-tempat umum lainnya. Karena jarak dari rumah ke sekolah yang jauh serta keterbatasan sarana transportasi umum, para pelajar SMP lebih memilih mengendarai sepeda motor ke sekolah. Persoalannya adalah mereka belum mempunyai SIM karena umur mereka belum genap 17 tahun. Memang ada beberapa SMP yang melarang siswa-siswinya membawa sepeda motor ke dalam sekolah. Namun, larangan tersebut tidak efektif, karena ternyata para pelajar tersebut lebih cerdik. Mereka tetap membawa sepeda motor dan memarkir kendaraannya di luar halaman sekolah dan tempattempat lainnya di dekat sekolah. Memang serba dilematis, kalau ditinjau dari aturan lalu lintas, sebenarnya mereka tidak diperbolehkan mengendarai sepeda motor karena tidak memiliki Surat Ijin Mengemudi (SIM). Faktor umur membatasi mereka untuk mendapatkan SIM C. Para pelajar yang berusia 13-15 tahun tersebut tidak dapat memiliki SIM C karena menurut UU NO. 22 tahun 2009 pasal 81 (2), untuk mendapatkan SIM A, C dan D, mereka harus berusia paling rendah 17 tahun. Artinya, bagi pelajar berumur 13 tahun yang sudah dapat mengendarai sepeda motor, dia harus menunggu selama empat tahun untuk mendapatkan SIM C. Di sisi lain, pertumbuhan fisik yang lebih cepat yang dialami generasi sekarang serta kemampuan mereka dalam mengendarai sepeda motor juga perlu dipertimbangkan. Tidak jarang, walaupun masih SMP, postur mereka mirip siswa SMA bahkan mahasiswa. Agak sulit membedakan apakah mereka siswa SMP, SMA atau mahasiswa jika tidak menggunakan pakaian seragam. Kenyataan tersebut perlu menjadi pemikiran kita bersama, terutama bagi para aparat penegak hukum. Di satu sisi para pelajar tersebut belum cukup umur untuk mendapatkan SIM C, dengan sendirinya mereka dilarang mengendarai sepeda motor. N:amun di sisi lain, kita sering melihat para pelajar tersebut mengendarai sepeda motor ke sekolah, ke tempat les, ke mall atau ke rumah kawan-kawannya. dari teks diatas sebutkan kalimat majemuk ,kalimat tunggal ,kalimat majemuk setara :)


kategori : Bahasa Indonesia - Kalimat tunggal dan kalimat majemuk
kelas : SMP IX

pembahasan:
cara mudah membedakan kalimat tunggal dan majemuk adalah pada kata kerja. apabila dalam satu kalimat hanya memiliki satu kata kerja, maka kalimat tunggal. bila lebih dari satu, maka kalimat majemuk. sedangkan macam-macam kalimat majemuk yang membedakan adalah kata penghubungnya. pada kalimat majemuk setara, hanya memiliki satu subjek saja.

Kalau kita mengamati para pengendara sepeda motor saat ini, ada satu hal
menarik yang perlu kita cermati (kalimat majemuk)

Selain orang dewasa, tidak sedikit di antara mereka adalah para pelajar yang masih berumur di bawah 17 tahun. (kalimat tunggal perluasan objek)

Di depan
mata kita, mereka lalu-lalang mengendarai sepeda motor pada saat berangkat
ke sekolah maupun ke tempat-tempat umum lainnya. (kalimat tunggal perluasan keterangan)

Karena jarak dari rumah
ke sekolah yang jauh serta keterbatasan sarana transportasi umum, para pelajar
SMP lebih memilih mengendarai sepeda motor ke sekolah. (kalimat majemuk)

Persoalannya
adalah mereka belum mempunyai SIM karena umur mereka belum genap 17
tahun. (kalimat tunggal perluasan keterangan)

Memang ada beberapa SMP yang melarang siswa-siswinya membawa
sepeda motor ke dalam sekolah. (kalimat tunggal - kata kerja 'melarang')

Namun, larangan tersebut tidak efektif, karena
ternyata para pelajar tersebut lebih cerdik. (kalimat majemuk setara)

Mereka tetap membawa sepeda
motor dan memarkir kendaraannya di luar halaman sekolah dan tempat-tempat
lainnya di dekat sekolah. (kalimat majemuk setara - subjek 'mereka' dan kata hubung 'dan')

Memang serba dilematis, kalau ditinjau dari aturan lalu lintas, sebenarnya
mereka tidak diperbolehkan mengendarai sepeda motor karena tidak
memiliki Surat Ijin Mengemudi (SIM). (kalimat majemuk)

Faktor umur membatasi mereka untuk
mendapatkan SIM C. (kalimat majemuk setara)

Para pelajar yang berusia 13-15 tahun tersebut tidak dapat memiliki SIM C
karena menurut UU NO. 22 tahun 2009 pasal 81 (2), untuk mendapatkan SIM
A, C dan D, mereka harus berusia paling rendah 17 tahun. (kalimat majemuk)

Artinya, bagi pelajar
berumur 13 tahun yang sudah dapat mengendarai sepeda motor, dia harus
menunggu selama empat tahun untuk mendapatkan SIM C. (kalimat majemuk setara - subjek 'bagi pelajar berumur 13 tahun/dia')

Di sisi lain, pertumbuhan fisik yang lebih cepat yang dialami generasi
sekarang serta kemampuan mereka dalam mengendarai sepeda motor juga perlu
dipertimbangkan. (kalimat majemuk)

Tidak jarang, walaupun masih SMP, postur mereka mirip siswa
SMA bahkan mahasiswa. (kalimat tunggal - kata kerja 'mirip')

Agak sulit membedakan apakah mereka siswa SMP,
SMA atau mahasiswa jika tidak menggunakan pakaian seragam. (kalimat majemuk setara - subjek 'mereka')

Kenyataan tersebut perlu menjadi pemikiran kita bersama, terutama bagi
para aparat penegak hukum. (kalimat tunggal - kata kerja 'menjadi')

Di satu sisi para pelajar tersebut belum cukup umur
untuk mendapatkan SIM C, dengan sendirinya mereka dilarang mengendarai
sepeda motor. (kalimat majemuk setara - subjek 'para pelajar')

Namun di sisi lain, kita sering melihat para pelajar tersebut
mengendarai sepeda motor ke sekolah, ke tempat les, ke mall atau ke rumah
kawan-kawannya. (kalimat majemuk)

17. Soal ulangan umum sejarah SMA: Sejarah adalah kisah, peristiwa, seni, ilmu yang menceritakan tentang kejadian masa lampau. Terdapat beberapa pengertian sejarah dari beberapa asal bahasanya. Sejarah berasal dari bahasa arab syajaratun yang artinya pohon, sedangkan sejarah dalam bahasa Inggris disebut history memiliki arti…. a. masa lampau umat manusia b. pohon silsilah c. sesuatu yang telah terjadi d. masa setelah mengenal tulisan e. ilmu pengetahuan empiris


B.pohon silsilah,mudah mudahan mwmbantu

18. Carilah frasa (kelompok kata) pada teks Haruskah Menunggu 17 Tahun Untuk Mendapatkan SIM C carilah sebanyak-banyaknya ! Kalau kita mengamati para pengendara sepeda motor saat ini, ada satu hal menarik yang perlu kita cermati. Selain orang dewasa, tidak sedikit di antara Bahasa Indonesia Wahana Pengetahuan 137 mereka adalah para pelajar yang masih berumur di bawah 17 tahun. Di depan mata kita, mereka lalu-lalang mengendarai sepeda motor pada saat berangkat ke sekolah maupun ke tempat-tempat umum lainnya. Karena jarak dari rumah ke sekolah yang jauh serta keterbatasan sarana transportasi umum, para pelajar SMP lebih memilih mengendarai sepeda motor ke sekolah. Persoalannya adalah mereka belum mempunyai SIM karena umur mereka belum genap 17 tahun. Memang ada beberapa SMP yang melarang siswa-siswinya membawa sepeda motor ke dalam sekolah. Namun, larangan tersebut tidak efektif, karena ternyata para pelajar tersebut lebih cerdik. Mereka tetap membawa sepeda motor dan memarkir kendaraannya di luar halaman sekolah dan tempattempat lainnya di dekat sekolah. Memang serba dilematis, kalau ditinjau dari aturan lalu lintas, sebenarnya mereka tidak diperbolehkan mengendarai sepeda motor karena tidak memiliki Surat Ijin Mengemudi (SIM). Faktor umur membatasi mereka untuk mendapatkan SIM C. Para pelajar yang berusia 13-15 tahun tersebut tidak dapat memiliki SIM C karena menurut UU NO. 22 tahun 2009 pasal 81 (2), untuk mendapatkan SIM A, C dan D, mereka harus berusia paling rendah 17 tahun. Artinya, bagi pelajar berumur 13 tahun yang sudah dapat mengendarai sepeda motor, dia harus menunggu selama empat tahun untuk mendapatkan SIM C. Di sisi lain, pertumbuhan fisik yang lebih cepat yang dialami generasi sekarang serta kemampuan mereka dalam mengendarai sepeda motor juga perlu dipertimbangkan. Tidak jarang, walaupun masih SMP, postur mereka mirip siswa SMA bahkan mahasiswa. Agak sulit membedakan apakah mereka siswa SMP, SMA atau mahasiswa jika tidak menggunakan pakaian seragam. Kenyataan tersebut perlu menjadi pemikiran kita bersama, terutama bagi para aparat penegak hukum. Di satu sisi para pelajar tersebut belum cukup umur untuk mendapatkan SIM C, dengan sendirinya mereka dilarang mengendarai sepeda motor. N:amun di sisi lain, kita sering melihat para pelajar tersebut mengendarai sepeda motor ke sekolah, ke tempat les, ke mall atau ke rumah kawan-kawannya.


-sepeda motor
-tempat les
-kawan kawan
-para pelajar
-ke sekolah
-mereka dilarang
-sisi lain
-empat tahun

maaf kalau salah dan saya cuma mampu segini



19. 1 perhatikan puisi ini:cemara berderai sampai jauhterasa hari jadi akan malamada beberapa dahan di tingkap merapuhdipukul angina terpendam jika puisi tersebut dimusikalisasi, musik yang cocok untuk mengiringi puisi itu adalah musik yang ...a syahdub haruc riangd hening2 rangkaian peristiwa yang membentuk cerita disebut ….a amanatb alurc latard peristiwa3 di bawah ini merupakan tahapan dalam alur, kecuali ….a penyelesaian b pengenalan ceritac adegan tokohd konflik memuncak4 langkah pertama yang kita lakukan dalam menulis cerpen adalah ….a menentukan kerangka karangan b menentukan judulc menentukan temad menentukan sudut pandang5 beli motor? datang ke dealer nova. tersedia berbagai merek. harga murah dan kualitas meriah. uang muka hanya 500 ribu. dijamin anda puas. hubungi dealer nova jln. mangga no. 01 semarangiklan di atas termasuk jenis iklan……................a kegiatan b jasac barangd lowonganPerhatikan kutipan cerpen di bawah ini untuk menjawab soal no. 6- 9dewi adalah seorang pelajar sma kelas 2 di kawasan jakarta. dia menghabiskan liburannya dengan bekerja sebagai baby sitter. hal ini dilakukan semata-mata untuk mendapatkan uang saku tambahan dan ia tidak ingin menyusahkan orang-orang disekitarnya.“ah, aku enggak nyangka bisa bekerja di apartemen semewah ini” gumam dewi saat duduk bersama dengan anak majikannya. mereka cepat sekali akrab, maklum dewi anak yang sabar dan telaten.6 tema cerpen di atas adalah ….a kemandirian seorang pelajar b pekerjaan bagusc pelajar sma kelas 2d baby sitter7 atar tempat yang tergambar dalam cerpen di atas adalah …...a panti asuhan b sekolahc apartemen mewahd rumah kost8 karakter dewi digambarkan sebagai seorang anak yang …........a mandiri, sabar, dan telaten b pemalas dan galakc pilih-pilih dalam pekerjaand boros danhaus kemewahan9 nilai kehidupan yang dapat kita petik dari kutipan cerpen tersebut adalah …........a kita harus menyayangi anak-anak b kita tidak boleh tergantung kepada orang lainc kita harus bekerja di tempat yang mewahd kita harus menjadi pelajar yang berprestasi10 opini yang terdapat pada iklan tersebut adalah….a uang muka hanya 500 ribu.b harga murah dan kualitas meriah.c dealer nova menyediakan motor berbagai merekd dealer nova beralamat di jln. mangga no. 01 semarang.11 salah satu cara mengkritik yang kurang baik adalah …................a tanggapan berupa penilaian yang subjektifb disertai alternatif pemecahannyac menggunakan bahasa yang sopand dikupas berdasarkan data dan fakta12 berikut ini yang bukan merupakan indeks topic adalah ….........a fiksib ilmuc ilustrasid implikasi13 Jual rmh mrh lt/lb : 200m/150m, 3 kt, 2km. hrg 300 jt nego. jln. gatot kaca, jaksel. hub. anto 081319899singkatan mrh, lt, dan hub. adalah …............a murah, luas tanah, dan hubungib marah, lantai, dan hubungic murah, lantai, dan hubungid murah, luas tanah, dan hubungan14 di bawah ini adalah hal-hal yang perlu diperhatikan ketika menceritakan kembali isi cerpen, kecuali ….a memakai pakaian yang bagus dan mahalb bercerita sesuai dengan alur aslinyac menggunakan intonasi yang tepatd menggunakan gestur dan mimik yang sesuai15 fakta yang terdapat pada iklan di atas adalah…..........a tersedia berbagai merekb harga murahc kualitas meriahd dijamin anda puas16 anjas diajak pamannya membeli lemari disebuah toko mebel. begitu masuk, matanya langsung tertuju pada sebuah lemari yang bentuknya unik dan klasik.berdasarkan ilustrasi di atas, kalimat pujian yang diucapkan anjas adalaha “sebenarnya lemari ini desainnya unik tapi sayang bahannya kurang bagus.”b “menurutku , paman membeli yang ini saja!”c “lemari dengan harga semahal itu cocok untuk paman.”d “dari segi desain dan bahannya, lemari ini cukup bagus.”17 berdasarkan sifatnya, iklan di atas tergolong ke dalam jenis iklana pengumumanb keluargac penawarand permintaan18 berikut ini hal-hal yang harus dilakukan agar proses musikalisasi berhasil dengan baik, kecuali …...a gerak sesuai dengan yang terjadi pada puisib pelafalan jelasc ekspresi wajah yang tepatd pemilihan iringan musik yang sesuai19 supra fit “05, wrn htm, 6,7 jtbody mls, hub. halim 081878118818iklan baris di atas menawarkan ….a mobilb motorc rumahd tanah20 perhatikan indeks di bawah ini!berikut pernyataan yang benar berdasarkan indeks di atas, kecuali …...........a indeks pengetahuan ilmu terbagi atas enam perincian indeks topikb materi tentang implikasi dapat kita lihat di halaman 54c pengetahuan eksakta dapat kita pelajari di halaman 46d di halam 46, kita dapat mempelajari materi pengetahuan 21 apa yang dimaksud dengan musikalisasi puisi? 22 apa yang dimaksud dengan fakta dan opini?23 sebutkan dan jelaskan 3 unsur intrinsik dalam cerpen!24 buatlah sebuah iklan layanan masyarakat dengan tema "dilarang merokok di tempat umum"25 buatlah sebuah puisi yang menggambarkan kesedihan hati seorang ibu ditinggal jauh merantau anaknya


b.haru
maaf kalo salah

20. Paakah konflik dari cerpen "Mimpi Keluarga Hasna"?Hasna, gadis cerdas nan gigih berumur 15 tahun yang berasal dari keluarga yang harmonis memiliki seorang adik bernama Octa. Sejak sd Hasna sudah tinggal dan sekolah bersama bibinya. Hasna sangat ingin tinggal bersama ayah dan bundanya namun tidak bisa karena keterbatasan ekonomi. Ayahnya adalah seorang petani sayur dan ibunya sesekali harus menjadi pencuci pakaian agar bisa mendapatkan tambahan uang karena penghasilan ayahnya yang tidak menentu.6 bulan lagi Hasna sudah lulus smp. Sebelum ujian nasional, Hasna meminta kepada ayah dan bundanya melanjutkan sma didekat rumah agar bisa tinggal bersama orang tuanya. Ayah Hasna mengiyakan permintaan anaknya tersebut namun dengan sedikit rasa keberatan. “Kenapa kamu ingin sekolah disini nak? Bukankah teman-temanmu baik dan sayang kepadamu disana? Apakah ada masalah dengan mereka?” Tanya Ayah Hasna melalui telfon. “Aku baik-baik saja ayah. Alhamdulillah hubungan saya dan teman-teman sangat baik, bahkan mereka sering mentraktir diriku dikantin. Aku ingin bersekolah dan tinggal bersama ayah dan bunda karena aku ingin kita berempat berkumpul lagi seperti waktu aku kecil.” Jawab Hasna. “Lalu bagaimana dengan bibimu? Apakah dia sudah mengetahui keinginanmu?” Tanya ayah kembali. “Aku belum berbicara kepada bibi, tapi pasti aku akan mengatakan kepadanya segera.” Jawab Hasna. “Baiklah jika itu yang kamu inginkan, ayah akan mencarikan sekolah yang terbaik untukmu disini.” Jawab Ayah dengan sedikit berat hati. “Baik terima kasih ayah.”.Hasna sebenarnya tahu jika ayahnya keberatan karena mereka tidak mampu untuk menyekolahkan Hasna di sana. Hasna merasa bimbang, ia sangat merindukan kedua orang tuanya namun disisi lain Hasna tahu bahwa orang tuanya tidak memiliki cukup uang untuk menyekolahkannya. Hari demi hari, perasaan rindu Hasna kepada orang tuanya semakin menguat. Terkadang ia mengurung diri dan menangis di kamar hingga larut malam.Melimat keponakannya yang sedang sedih, Bibi pun bertanya kepada Hasna. “Kenapa kamu? Bibi lihat matamu sembab, apakah kamu kurang tidur? Ceritakan kepada bibi apa yang sedang menjadi masalahmu.” Tanya bibi kepada Hasna. “Aku baik-baik saja tidak ada masalah apa-apa.” Jawab Hasna sambil tersenyum kecil. “Ceritakan kepada bibi apa yang sedang mengganjal dihatimu.” Pinta bibi. “Sebernarnya aku ingin sekali tinggal bersama ayah dan bunda serta melanjutkan sekolah disana. Namun, aku khawatir apabila ayah tidak sanggup untuk membiayai aku sekolah.” Terang Hasna. “Nak, bibi akan selalu mendoakan yang terbaik untukmu. Apapun yang kamu ingin lakukan asalkan itu baik, maka bibi akan mendukungmu.” Nasihat bibi kepada Hasna. Setelah mendapat nasihat bibinya, Hasna kembali bersemangat. Ia yakin bahwa selama dirinya berusaha dan doa, maka Allah akan memberikan jalannya.Dua minggu kemudian ada kabar bahwa SMA Negeri Ajibarang mengadakan lomba fisika dan peringkat 5 teratas akan mendapatkan full beasiswa sekolah selama 3 tahun. Mendengar kabar tersebut, Hasna sangat senang karena SMA Negeri Ajibarang adalah sekolah favorit di kotanya dan kebetulan letaknya tidak jauh dari rumahnya. Hasna pun belajar dengan sungguh sungguh agar bisa mendapatkan beasiswa tersebut.Hari perlombaan pun tiba, sebelum berangkat Hasna berpamitan kepada kedua orang tuanya untuk mengikuti lomba yang bertempat di SMA Negeri Ajibarang. Pada saat pengumuman Hasna mendapatkan peringkat 3 dari 146 siswa yang mengikuti lomba tersebut. Hasna segera pulang memberi tahu orang tuanya dan orang tuanya merasa lega karena tidak mengeluarkan biaya untuk menyekolahkan Hasna.Tahun ajaran baru pun tiba, Hasna sangat senang karena kali ini ia bisa bersekolah dan kumpul bersama keluarganya. Rasa rindu yang sangat mendalam itu akhirnya bisa terbayarkan. Walaupun setiap hari harus makan dengan nasi dan lauk seadanya namun Hasna bersyukur karena merasakan kenikmatan yang luar biasa karena bisa berkumpul dengan keluarga.mohon bantuannya kaka soalnya dikumpulikan nti malam​


Jawaban:

Konflik intern terjadi pada saat tokoh Hasna berkeinginan untuk sekolah dikampung halaman namun orang tuanya tidak mampu membiayai


21. Soal ulangan umum sejarah SMA: Revolusi Industri yang pertama kali terjadi di Inggris disebabkan oleh …. a. kemajuan ilmu pengetahuan b. kemajuan perdagangan c. ditemukannya daerah-daerah baru d. hasil pertanian sudah tidak lagi dapat memenuhi kebutuhan e. para pengusaha banyak mendirikan industri


jawabannya A.Kemajuan ilmu pengetahuan

22. Haruskah Menunggu Hingga Umur 17 Tahun UntukMendapatkan SIM C?Kalau kita mengamati para pengendara sepeda motor saat ini, ada satu halmenarik yang perlu kita cermati. Selain orang dewasa, tidak sedikit di antara Bahasa Indonesia Wahana Pengetahuan 137mereka adalah para pelajar yang masih berumur di bawah 17 tahun. Di depanmata kita, mereka lalu-lalang mengendarai sepeda motor pada saat berangkatke sekolah maupun ke tempat-tempat umum lainnya. Karena jarak dari rumahke sekolah yang jauh serta keterbatasan sarana transportasi umum, para pelajarSMP lebih memilih mengendarai sepeda motor ke sekolah. Persoalannyaadalah mereka belum mempunyai SIM karena umur mereka belum genap 17tahun.Memang ada beberapa SMP yang melarang siswa-siswinya membawasepeda motor ke dalam sekolah. Namun, larangan tersebut tidak efektif, karenaternyata para pelajar tersebut lebih cerdik. Mereka tetap membawa sepedamotor dan memarkir kendaraannya di luar halaman sekolah dan tempattempatlainnya di dekat sekolah.Memang serba dilematis, kalau ditinjau dari aturan lalu lintas, sebenarnyamereka tidak diperbolehkan mengendarai sepeda motor karena tidakmemiliki Surat Ijin Mengemudi (SIM). Faktor umur membatasi mereka untukmendapatkan SIM C.Para pelajar yang berusia 13-15 tahun tersebut tidak dapat memiliki SIM Ckarena menurut UU NO. 22 tahun 2009 pasal 81 (2), untuk mendapatkan SIMA, C dan D, mereka harus berusia paling rendah 17 tahun. Artinya, bagi pelajarberumur 13 tahun yang sudah dapat mengendarai sepeda motor, dia harusmenunggu selama empat tahun untuk mendapatkan SIM C.Di sisi lain, pertumbuhan fisik yang lebih cepat yang dialami generasisekarang serta kemampuan mereka dalam mengendarai sepeda motor juga perludipertimbangkan. Tidak jarang, walaupun masih SMP, postur mereka mirip siswaSMA bahkan mahasiswa. Agak sulit membedakan apakah mereka siswa SMP,SMA atau mahasiswa jika tidak menggunakan pakaian seragam.Kenyataan tersebut perlu menjadi pemikiran kita bersama, terutama bagipara aparat penegak hukum. Di satu sisi para pelajar tersebut belum cukup umuruntuk mendapatkan SIM C, dengan sendirinya mereka dilarang mengendaraisepeda motor. Namun di sisi lain, kita sering melihat para pelajar tersebutmengendarai sepeda motor ke sekolah, ke tempat les, ke mall atau ke rumahkawan-kawannya.1.identifikasi bagian-bagian yang menyusun teks diskusi tersebut!2.Tuliskan gagasan utama dari setiap paragraf pada teks diskusi tersebut dalam bentuk tabel!3.Apakah tema teks diskusi tersebut?4.Berikan pendapat anda terkait dengan isu atau permasalahan yang dibahas dalam teks diskusi tersebut!5.Perhatikan kalimat dalam teks diskusi berikut! kemandirian bangsa Indonesia akan tercapai jika kesadaran rakyat membayar pajak sudah tinggi. unsur kebahasaan apakah yang terdapat pada kalimat tersebut?​


Jawaban:

hhh

nhajj saya juga gk mengerti


23. Susunlah Teks Ini... Sesuai Dengan Isu,Argumentasi Mendukung,Argumentasi Menentang,Simpulan... ini dia teks nya Kalau kita mengamati para pengendara sepeda motor saat ini, ada satu hal menarik yang perlu kita cermati. Selain orang dewasa, tidak sedikit di antara Bahasa Indonesia Wahana Pengetahuan 137 mereka adalah para pelajar yang masih berumur di bawah 17 tahun. Di depan mata kita, mereka lalu-lalang mengendarai sepeda motor pada saat berangkat ke sekolah maupun ke tempat-tempat umum lainnya. Karena jarak dari rumah ke sekolah yang jauh serta keterbatasan sarana transportasi umum, para pelajar SMP lebih memilih mengendarai sepeda motor ke sekolah. Persoalannya adalah mereka belum mempunyai SIM karena umur mereka belum genap 17 tahun. Memang ada beberapa SMP yang melarang siswa-siswinya membawa sepeda motor ke dalam sekolah. Namun, larangan tersebut tidak efektif, karena ternyata para pelajar tersebut lebih cerdik. Mereka tetap membawa sepeda motor dan memarkir kendaraannya di luar halaman sekolah dan tempattempat lainnya di dekat sekolah. Memang serba dilematis, kalau ditinjau dari aturan lalu lintas, sebenarnya mereka tidak diperbolehkan mengendarai sepeda motor karena tidak memiliki Surat Ijin Mengemudi (SIM). Faktor umur membatasi mereka untuk mendapatkan SIM C. Para pelajar yang berusia 13-15 tahun tersebut tidak dapat memiliki SIM C karena menurut UU NO. 22 tahun 2009 pasal 81 (2), untuk mendapatkan SIM A, C dan D, mereka harus berusia paling rendah 17 tahun. Artinya, bagi pelajar berumur 13 tahun yang sudah dapat mengendarai sepeda motor, dia harus menunggu selama empat tahun untuk mendapatkan SIM C. Di sisi lain, pertumbuhan fisik yang lebih cepat yang dialami generasi sekarang serta kemampuan mereka dalam mengendarai sepeda motor juga perlu dipertimbangkan. Tidak jarang, walaupun masih SMP, postur mereka mirip siswa SMA bahkan mahasiswa. Agak sulit membedakan apakah mereka siswa SMP, SMA atau mahasiswa jika tidak menggunakan pakaian seragam. Kenyataan tersebut perlu menjadi pemikiran kita bersama, terutama bagi para aparat penegak hukum. Di satu sisi para pelajar tersebut belum cukup umur untuk mendapatkan SIM C, dengan sendirinya mereka dilarang mengendarai sepeda motor. N:amun di sisi lain, kita sering melihat para pelajar tersebut mengendarai sepeda motor ke sekolah, ke tempat les, ke mall atau ke rumah kawan-kawannya


isu : Paragraf 2
argumentasi mendukung : Paragraf 3
Argumentasi menentang : paragraf 4
simpulan : paragraf 1 ..

24. 1  perhatikan puisi ini:cemara berderai sampai jauhterasa hari jadi akan malamada beberapa dahan di tingkap merapuhdipukul angina terpendam jika puisi tersebut dimusikalisasi, musik yang cocok untuk mengiringi puisi itu adalah musik yang ...a syahdub haruc riangd hening2   rangkaian peristiwa yang membentuk cerita disebut ….a amanatb  alurc latard peristiwa3  di bawah ini merupakan tahapan dalam alur, kecuali ….a  penyelesaian b  pengenalan ceritac  adegan tokohd  konflik memuncak4   langkah pertama yang kita lakukan dalam menulis cerpen adalah ….a  menentukan kerangka karangan b  menentukan judulc  menentukan temad  menentukan sudut pandang5  beli motor? datang ke dealer nova. tersedia berbagai merek. harga murah dan kualitas meriah. uang muka hanya 500 ribu. dijamin anda puas. hubungi dealer nova jln. mangga no. 01 semarangiklan di atas termasuk jenis iklan……................a  kegiatan   b  jasac  barangd  lowonganPerhatikan kutipan cerpen di bawah ini untuk menjawab soal no. 6- 9dewi adalah seorang pelajar sma kelas 2 di kawasan jakarta. dia menghabiskan liburannya dengan bekerja sebagai baby sitter. hal ini dilakukan semata-mata untuk mendapatkan uang saku tambahan dan ia tidak ingin menyusahkan orang-orang disekitarnya.“ah, aku enggak nyangka bisa bekerja di apartemen semewah ini” gumam dewi saat duduk bersama dengan anak majikannya. mereka cepat sekali akrab, maklum dewi anak yang sabar dan telaten.6  tema cerpen di atas adalah ….a   kemandirian seorang pelajar b   pekerjaan bagusc   pelajar sma kelas 2d  baby sitter7   atar tempat yang tergambar dalam cerpen di atas adalah …...a    panti asuhan b   sekolahc   apartemen mewahd   rumah kost8   karakter dewi digambarkan sebagai seorang anak yang …........a    mandiri, sabar, dan telaten b   pemalas dan galakc   pilih-pilih dalam pekerjaand   boros danhaus kemewahan9  nilai kehidupan yang dapat kita petik dari kutipan cerpen tersebut adalah …........a  kita harus menyayangi anak-anak b  kita tidak boleh tergantung kepada orang lainc  kita harus bekerja di tempat yang mewahd  kita harus menjadi pelajar yang berprestasi10   opini yang terdapat pada iklan tersebut adalah….a   uang muka hanya 500 ribu.b  harga murah dan kualitas meriah.c   dealer nova menyediakan motor berbagai merekd  dealer nova beralamat di jln.       mangga no. 01 semarang.11 salah satu cara mengkritik yang kurang baik adalah …................a  tanggapan berupa penilaian yang subjektifb  disertai alternatif pemecahannyac  menggunakan bahasa yang sopand  dikupas berdasarkan data dan fakta12  berikut ini yang bukan merupakan indeks topic adalah ….........a  fiksib  ilmuc  ilustrasid  implikasi13  jual rmh mrh lt/lb : 200m/150m, 3 kt, 2km. hrg 300 jt nego. jln. gatot kaca, jaksel. hub. anto 081319899singkatan mrh, lt, dan hub. adalah …............a  murah, luas tanah, dan hubungib  marah, lantai, dan hubungic   murah, lantai, dan hubungid  murah, luas tanah, dan hubungan14  di bawah ini adalah hal-hal yang perlu diperhatikan ketika menceritakan kembali isi cerpen, kecuali ….a  memakai pakaian yang bagus dan mahalb  bercerita sesuai dengan alur aslinyac  menggunakan intonasi yang tepatd  menggunakan gestur dan mimik yang sesuai15 fakta yang terdapat pada iklan di atas adalah…..........a  tersedia berbagai merekb  harga murahc  kualitas meriahd  dijamin anda puas16 anjas diajak pamannya membeli lemari disebuah toko mebel. begitu masuk, matanya langsung tertuju pada sebuah lemari yang bentuknya unik dan klasik.berdasarkan ilustrasi di atas, kalimat pujian yang diucapkan anjas adalah ….................a  “sebenarnya lemari ini desainnya unik tapi sayang bahannya kurang bagus.”b   “menurutku , paman membeli yang ini saja!”c   “lemari dengan harga semahal itu cocok untuk paman.”d   “dari segi desain dan bahannya, lemari ini cukup bagus.”17   berdasarkan sifatnya, iklan di atas tergolong ke dalam jenis iklan …......a  pengumumanb  keluargac  penawarand  permintaan18  berikut ini hal-hal yang harus dilakukan agar proses musikalisasi berhasil dengan baik, kecuali …...a  gerak sesuai dengan yang terjadi pada puisib   pelafalan jelasc  ekspresi wajah yang tepatd  pemilihan iringan musik yang sesuai19  supra fit “05, wrn htm, 6,7 jtbody mls, hub. halim 081878118818iklan baris di atas menawarkan ….a   mobilb   motorc   rumahd   tanah20   perhatikan indeks di bawah ini!berikut pernyataan yang benar berdasarkan indeks di atas, kecuali …...........a  indeks pengetahuan ilmu terbagi atas enam perincian indeks topikb  materi tentang implikasi dapat kita lihat di halaman 54c   pengetahuan eksakta dapat kita pelajari di halaman 46d   di halam 46, kita dapat mempelajari materi pengetahuan kerasII. Jawab pertanyaan!21  apa yang dimaksud dengan musikalisasi puisi? 22  apa yang dimaksud dengan fakta dan opini?23   sebutkan dan jelaskan 3 unsur intrinsik dalam cerpen!


1. A
2.B
3.C
4.B
5.C
6.A
7.C
8.A
9.B
10.B
11.A
12.B
13.A
14.A
15.A
16.D
17.C
18.D
19.B
20.A


21 -23
SAYA YIDAK TAHU
SEMOGA MEMBANTU
2. b. 10. b
3. c
5. c
6. a
7. c
8. a
9. b
21. musikalisasi puisi adalah bentul penyampaian puisi dengan diiringi alat musik.
22. Fakta adalah peristiwa atau kejadian yg kenyataannya tidak diragukan. Opini adalah kalimat yang digunakan untuk menarik minat pembeli.
23. - tema: sumber gagasan/ ide cerita/ gagasan pokok yg dikembangkan menjadi sebuah karangan
- alur: urutan peristiwa sebab akibat yg menjalin suatu cerita
- Tokoh/penokogan: pelaku dalam drama
- Sudut pandang: tempat/ titik dari mana seseorang melihat objek karangan
-Amanat: pesan moral yang dapat diambil dari cerita
-Latar: adalah tempat dan waktu serta keadaan sosial yg digunakan pengarang dalam menyusun cerita.
Maaf tidak lengkap, maaf kalau salah.

25. 11. Salah satulihat diA. teleponB koranC. diskusiD seminarE. sidangParagraf untuk soal nomor 6 s.d. 9.1) Perkembangan ilmu pengetahuan danteknologi dewasa ini berlangsung sangat cepat2) Perkembangan juga terasa dalam bidangtelekomunikasi. 3) Telepon bukan lagi barangmewah 4) Bahkan telepon genggam punsudah dimiliki oleh hampir semua orang, karenakomunikasi dan informasi merupakan hal yangdiperlukan oleh setiap individu. 5) Bahkan,mungkin kini sudah menjadi kebutuhan primeraik dan benarTeks untuk soal nomor 12 dan 13.seak perlu dipelajarkehidupananune caragraf dikembangieren ook acalan aimat nomor 1).NilaiE yang paling tepatcermatzan tentang teks eSposisitecat acaanabegan adresterdapat penegas.Jangvis dengan bahasa yang formal atau6. Kalimat yang paling tepat untuk simpulanBahasa Indonesia sebenarnya mampu menjaditeks eksposisi tersebut adalahbahasa kedua ASEAN setelah bahasa Inggris.A Dengan demikian jelaslah, betapa besarAda banyak negara ASEAN yang mengguna-kan bahasa Indonesia di negaranya. Sebut sajaperanan teknologi komunikasi dalamMalaysia, Singapura, dan Brunei Darussalamyang sudah menjadikan bahasa Indonesia se-B. Hal itu menandakan bahwa perkembang-bagai bahasa sehari-hari. Selain itu di Vietnam,bahasa Indonesia memiliki kedudukan yangan teknologi komunikasi akan maju.sama dengan bahasa Inggris. Bahkan, diC Oleh karena itu, manfaatkanlah per-Australia, bahasa Indonesia dijadikan sebagaikembangan teknologi dengan baik.mata pelajaran di sekolah-sekolah setingkatD.Hal itu membuat kinerja telekomunikasiSMP dan SMA. Jadi, sudah sewajarnya bahasaperlu ditingkatkanIndonesia dijadikan sebagai bahasa intemasionaldi kawasan ASEANE Sehingga teknologi komunikasi menjadidunia usaha yang diminati.12. Paragraf tersebut dalam teks eksposisi ter-7. Tesis atau pemyataan pendapat umum dalamdapat pada bagianparagraf tersebut ditunjukkan pada nomor ....A. pernyataan pendapatB.tesisB. 2)C. argumentasiС. 3)D. penegasan ulang pendapatD. 4)E kesimpulanE 5)13. Kata hubung yang digunakan sebagai pe8. Konjungsi penanda hubungan sebab terdapat nanda penegasan ulang dalam teks eksposipada kalimat nomortersebut adalahA 1D. 4)A yangB. 2)E 5)B. selain ituC. 3)C. bahkanD. dan9. Kutipan tersebut merupakan jenis tekseksposisiK JadiA perbandingan14. Berikut yang merupakan unsur-unsurВ pertentanganteks eksposisi adalahC ilustrasiA. definisi umum, deskripsi baD. definisideskripsi manfaatE analisisB tesis, argumentasi penegpendapatAksposisi pertentangan memiliki ciriC. identifikasi, klasifikasi,bagianum eksplcasan dilembangkan dengan polaanca letakaua eks terdapat tesis penuliscecakan atas e soosis anait danuk teks yang secara umum dapat di-​


Jawaban:

7. A?

Penjelasan:

maaf kalau salah yh....


26. Haruskah Menunggu Hingga Umur 17 Tahun Untuk Mendapatkan SIM C? Kalau kita mengamati para pengendara sepeda motor saat ini, ada satu hal menarik yang perlu kita cermati. Selain orang dewasa, tidak sedikit di antara Bahasa Indonesia Wahana Pengetahuan 137 mereka adalah para pelajar yang masih berumur di bawah 17 tahun. Di depan mata kita, mereka lalu-lalang mengendarai sepeda motor pada saat berangkat ke sekolah maupun ke tempat-tempat umum lainnya. Karena jarak dari rumah ke sekolah yang jauh serta keterbatasan sarana transportasi umum, para pelajar SMP lebih memilih mengendarai sepeda motor ke sekolah. Persoalannya adalah mereka belum mempunyai SIM karena umur mereka belum genap 17 tahun. Memang ada beberapa SMP yang melarang siswa-siswinya membawa sepeda motor ke dalam sekolah. Namun, larangan tersebut tidak efektif, karena ternyata para pelajar tersebut lebih cerdik. Mereka tetap membawa sepeda motor dan memarkir kendaraannya di luar halaman sekolah dan tempattempat lainnya di dekat sekolah. Memang serba dilematis, kalau ditinjau dari aturan lalu lintas, sebenarnya mereka tidak diperbolehkan mengendarai sepeda motor karena tidak memiliki Surat Ijin Mengemudi (SIM). Faktor umur membatasi mereka untuk mendapatkan SIM C. Para pelajar yang berusia 13-15 tahun tersebut tidak dapat memiliki SIM C karena menurut UU NO. 22 tahun 2009 pasal 81 (2), untuk mendapatkan SIM A, C dan D, mereka harus berusia paling rendah 17 tahun. Artinya, bagi pelajar berumur 13 tahun yang sudah dapat mengendarai sepeda motor, dia harus menunggu selama empat tahun untuk mendapatkan SIM C. Di sisi lain, pertumbuhan fisik yang lebih cepat yang dialami generasi sekarang serta kemampuan mereka dalam mengendarai sepeda motor juga perlu dipertimbangkan. Tidak jarang, walaupun masih SMP, postur mereka mirip siswa SMA bahkan mahasiswa. Agak sulit membedakan apakah mereka siswa SMP, SMA atau mahasiswa jika tidak menggunakan pakaian seragam. Kenyataan tersebut perlu menjadi pemikiran kita bersama, terutama bagi para aparat penegak hukum. Di satu sisi para pelajar tersebut belum cukup umur untuk mendapatkan SIM C, dengan sendirinya mereka dilarang mengendarai sepeda motor. N:amun di sisi lain, kita sering melihat para pelajar tersebut mengendarai sepeda motor ke sekolah, ke tempat les, ke mall atau ke rumah kawan-kawannya. dari teks diatas sebutkan strukturnya.teks diatas adalah teks diskusi..tolong bantu saya untuk mencari isu,argumen mendukung,argumen menentang,dan kesimpulan.


isunya paragraf1, argumenmendukung paragraf 2,3. argumenmenentang/menolak paragraf 4,5. simpulannya paragraf ke-6. maaf klo salah

27. mengenal Alessandro volta sang penemu bateraikehidupan kita sekarang ini tak lepas dan benda yang namanya baterai baterai mengubah energi kimia menjadi energi listrik yang digunakan untuk memberi tenaga pada berbagai perangkat elektronik berbagai macam perangkat seperti ponsel laptop tablet pemutar musik dan lain-lainnya sebagai sumber energi meski demikian mungkin ada di antara kamu yang belum tahu bagaimana baterai ini bisa ditemukanbaterai awalnya ditemukan oleh seorang ilmuwan bernama Alessandro volta menemukan baterai pada tahun 1800 Alessandro volta lahir di como Italia pada tanggal 8 Februari 1745 juga membuat penemuan penting lain dalam bidang pneumatic serta meteorologi dan elektrostatikaketika kecil Alessandro volta bukanlah anak yang menonjol ia bahkan sangat ketinggalan dibandingkan teman-teman sesuai usianya keterlambatan bicara hingga usia 4 tahun padahal umumnya anak sudah pandai bicara ketika berusia 2 tahun namun hal itu tak membuat sang ibu bersedih terus semangat anaknya agar bisa mengikuti perkembangan layaknya anak seusianya perkembangan Alessandro volta baru menunjukkan kemajuan ketika usianya menginjak 7 tahun yaitu ketika ia baru saja kehilangan ayah tercinta untuk selama-lamanya prestasi foto di sekolah juga menunjukkan kemajuan pesat hal yang membuatnya tertarik adalah ilmu fisika ketika ia berusia 14 tahun volta sudah memantapkan dirinya berkiprah di ilmu fisika terutama segala hal yang berhubungan dengan listrik saat usianya 29 tahun foto melamar menjadi guru fisika di sebuah SMA hingga ia dinobatkan sebagai kepala sekolah di SMA tersebut di sela-sela kesibukannya mengajar Alessandro volta juga tetap bereksperimen yang yang membuahkan penemuan pertamanya tentang electrophorus yaitu sebuah alat yang menghasilkan listrik statis serta kemudian tenggelam dengan eksperimen eksperimen selanjutnya yaitu mempelajari atmosfer listrik statis dengan membakar bunga api pada usia 32 tahun tepatnya tahun 1777 gelar profesor fisika dari university of berhasil didapatkannya itulah ia berkenalan dengan seseorang yang membawanya menjadi penemu baterai adalah Luigi Galvani yang juga seorang teman Alessandro volta yang membuat penemuan bateraipada tahun 1786 Fani mendapat melakukan eksperimen yang tak sengaja yaitu bunyi kaki-kaki kata mati dengan kain tembaga dan tak seharusnya sehingga membuat kaki katak tersebut berdenyut waktu itu Galvani mengira bahwa itu adalah gerakan listrik di sekitarnya yang juga mengetahui eksperimen itu membantah bahwa tak mungkin daging atau kaki katak mengandung listrik listrik yang membuat kaki katak berdenyut itu berasal dari perbedaan tetanggaan antara tembaga yang mengikat kaki dengan besi yang secara tak sengaja tersentuh pakai kata perbedaan pendapat tersebut membuat hubungan volta dan Galvani menjadi tegang ada dua kubu yang saling menyatukan yaitu kubus dan kubus Alessandro volta kemudian melakukan penelitian lebih lanjut untuk membuktikan teorinyaselama 8 tahun ada sandro volta melakukan penelitian itu hingga ia mendapatkan kesimpulan bahwa listrik itu berasal dari logam bukan daging atau kaki katak yang telah mati efek ini muncul akibat dua logam tak sengaja yaitu besi dan tembaga dari pisau au kau bedah Galvani waktu itu volta pun kemudian membuat baterai volta ( volta pile ) yang terbuat dari tembaga dan seng yang dicelupkan ke air garam dan dihubungkan tanpa bersinggungan para ilmuwan kemudian melakukan penyimpulan baterai peta ini hal ini sekaligus membuktikan bahwa teori Alessandro volta yang benar dan sekaligus menjatuhkan teori Galvani nama Alessandro volta kemudian tercatat sebagai seorang penemu baterai di mana satuan tegangan listrik memakai namanya yaitu vlot soalparagraf 1: topik masalahapa topik masalah yang akan disampaikan oleh penulis?paragraf 2: deret penjelaskapan Alessandro volta menemukan baterai??paragraf 3: deret penjelasbagaimana kehidupan masa kecil Alessandro volta ?paragraf 4 : deret penjelasapa yang dilakukan Alessandro volta saat usia 29 tahun?paragraf 5 : deret penjelasapa yang dilakukan Alessandro volta terhadap eksperimen Galvani ?paragraf 6: kesimpulanapa kesimpulan teks tersebut?​


Jawaban:

Paragraf 1 : Topik Masalah

Topik masalah yang akan disampaikan oleh penulis adalah penemuan baterai.

Paragraf 2 : Deret Penjelas

Jenis-jenis baterai adalah baterai primer dan baterai sekunder.

Paragraf 3 : Deret Penjelas

Kelebihan bateri primer adalah :

- Lebih murah dibandingkan dengan baterai sekunder.

- Lebih tahan terhadap beban berat seperti over charging, over discharging, dan tahan digunakan kembali.

Kelemahan baterai primer :

- Hanya sekali pakai.

- Bayerai yang sudah tidak terpakai dapat mencemari lingkungan.

- Isi baterai mengandung zat kimia yang berbahaya.

Paragrag 4 : Deret Penjelas

Kelebihan baterai sekunder :

- Dapat digunakan kembali.

- Lebih awet.

- Bisa menangani ratusan kali siklus isi

- Ramah lingkungan.

Kelemahan baterai sekunder :

- Baterai akan risak jika digunakan sampai kosong.

- Sangat sensitif terhadap suhu tinggi.

Paragraf 5 :

Baterai termasuk salah satu contoh energi listrik. Dicipyakan oleh Alessandro Volta pada tahun 1800. Baterai dibedakan menjadi 2 yaitu baterai primer ( baterai sekali pakai / tidak bisa diisi ulang ) dan baterai sekunder ( baterai yang dapat diisi ulang ).

Penjelasan:

Maaf klo salah.

Tapi harusnya bener aku pernah ngerjain pertanyaan ini.

Penjelasan:

JADIIN JAWABAN TERCERDAS DONK KAK/BANGPendahuluan

Hai Brainly Squad, ketemu lagi sama kak Fajar. Kali ini kakak akan bantu jawab pertanyaan ini. Tapi sebelumnya kalian tahu tidak yang dimaksud dengan teks eksplanasi?

Teks eksplanasi adalah teks yang bertujuan untuk menjelaskan proses atau prosedur terjadinya sesuatu, baik berupa fenomena alam maupun fenomena sosial. Informasi yang terdapat dalam teks eksplanasi dapat memberikan tambahan mengenai proses terbentuknya sesuatu. Dengan demikian, informasi yang ada dalam teks eksplanasi harus dicermati dgn seksama untk mendapatkan pengetahuan baru mengenai suatu fenomena.

Pembahasan

Paragraf 1: Topik masalah

Apa topik masalah yang akan disampaikan oleh penulis? Jawab: Topik masalah yang disampaikan oleh penulis yaitu mengenai Baterai dan Penemunya.

Paragraf 2: Deret penjelas

Kapan Alessandro Volta menemukan baterai? Jawab: Menurut bacaan tersebut, Volta menemukan baterai pada tahun 1800.

Paragraf 3: Deret penjelas

Bagaimana kehidupan masa kecil Alessandro Volta? Jawab: Kehidupan masa kecil Volta yaitu ketika kecil, Alessandro Volta bukanlah anak yang menonjol ia bahkan sangat ketinggalan dibandingkan teman-teman sesuai usianya keterlambatan bicara hingga usia 4 tahun, padahal umumnya anak sudah pandai bicara ketika berusia 2 tahun namun hal itu tak membuat sang Ibu bersedih terus semangat anaknya agar bisa mengikuti perkembangan layaknya anak seusianya perkembangan.

Paragraf 4: Deret penjelas

Apa yang dilakukan Alessandro volta saat usia 29 tahun? Jawab: Menurut bacaan tersebut, yang dilakukan Volta pada saat usia 29 tahun yaitu melamar menjadi guru fisika di sebuah SMA hingga ia dinobatkan sebagai kepala sekolah di SMA tersebut.

Paragraf 5: Deret penjelas

Apa yang dilakukan Alessandro volta terhadap eksperimen Galvani? Jawab: Yang dilakukan Volta terhadap eksperiman Galvani yaitu selama 8 tahun, Volta melakukan penelitian itu hingga ia mendapatkan kesimpulan bahwa listrik itu berasal dari logam, bukan daging atau kaki katak yang telah mati. Efek ini muncul akibat dua logam tak sengaja yaitu besi dan tembaga dari pisau atau pisau bedah Galvani waktu itu.

Paragraf 6: Kesimpulan

Apa kesimpulan teks tersebut? Jawab: Kesimpulannya adalah Baterai termasuk salah satu contoh energi listrik. Baterai ini pertama kali ditemukan dan diciptakan oleh Alessandro Volta pada tahun 1800. Karena jasa itulah, sampai sekarang nama satuan tegangan listrik memakai namanya, yaitu Volt.

ㅤㅤㅤㅤ[tex] \Large \circlearrowleft \: \tt{Loading} \: \green{...} \\ \mathfrak{Answer\:by} : \: \rm{FajarKim} \: \green{\spadesuit} [/tex]

─────────────────────────

Pelajari Lebih Lanjut

→ Soal teks eksplanasi "Si Kotak Ajaib".

https://brainly.co.id/tugas/44630542

→ Kalimat tidak efektif didalam teks eksplanasi Si Kotak Ajaib.

https://brainly.co.id/tugas/17426984Detail Jawaban: Mapel: TematikKelas: 6Tema: Tema 3 - Subtema 3 Penemuan dan ManfaatnyaKode kategorisasi: -

Kata kunci: deret penjelas, topik masalah, kesimpulan, teks eksplanasi, Mengenal Alessandro Volta Sang Penemu Baterai


28. tentukan struktur paragraf a. tesis b. rangkaian argumen c. penegasan ulang pendidikan berbasis kecakapan hidup smk selama ini identik dengan sekolah yang dipandang sebelah mata. siswa siswanya sebagian besar dari pinggiran kota dan pedesaan. di samping mengarahkan para siswanya untuk siap kerja, biayanya pun jauh lebih murah dibandingkan sma pada umumnya. untuk sma negeri yang bisa disebut favorit, di bandung dan jakarta, biaya untuk masuknya saja berada dalam kisaran angka rp5-20 juta. walaupun dengan biaya yang terbatas, smk diarahkan untuk membekali para siswanya dengan kecakapan hidup (life skill) yang benar-benar dibutuhkan oleh para siswa itu sendiri dan berhasil pula menjawab tantangan masyarakat. pemerintah memang telah lama mencanangkan program pendidikan berbasis kecakapan hidup. program pendidikan tersebut bukanlah mata pelajaran. pelaksanaannya tidak perlu mengubah kurikulum dan menciptakan mata pelajaran baru. pendidikan kecakapan hidup mengintegrasikan kegiatan-kegiatan yang bisa membekali siswa terhadap kemampuan-kemampuan tertentu agar dapat diterapkan dalam kehidupan sehari-hari. pendidikan kecakapan hidup memandang materi pelajaran tidak sebagai kumpulan pengetahuan yang harus dihafalkan. pelajaran di sekolah justru harus menjadi solusi berbagai persoalan yang dihadapi para siswa. proses pembelajarannya diharapkan bisa memberikan bekal yang bersifat aplikatif bagi seseorang di dalam mencari penghidupannya kelak. dengan demikian, program pendidikan di setiap sekolah diharapkan bisa memberikan kebermaknaan pengetahuan dan keterampilan kepada para siswanya. kebermaknaan itu tidak hanya berkaitan dengan dunia kerja (vokasional), tetapi juga bagi kehidupannya di dalam berkeluarga, bermasyarakat, bahkan di dalam hubungannya dengan tuhan. program pendidikan kecakapan hidup sangatlah ideal, sesuai dengan hakikat pendidikan itu sendiri yang bertujuan untuk meningkatkan kualitas hidup seseorang serta membantu orang lain yang membutuhkannya. sangat relevan pula di dalam menjawab persoalan pendidikan di indonesia selama ini. banyak pihak yang memaknai pendidikan secara dangkal, yakni sebagai sekumpulan pengetahuan yang harus dikuasai peserta didik. pendidikan menjadi ajang perlombaan untuk memperoleh label juara tertentu. ada kecenderungan pula bahwa pendidikan lebih ditunjukkan untuk pencapaian gelar. proses pendidikan dilakukan untuk memenuhi persyaratan akademis di dalam meraih posisi jabatan ataupun suatu pekerjaan. di dalam kondisi itulah, pendidikan sudah kehilangan jati diri sebenarnya. melalui pendidikan berbasis kecakapan hidup itulah, para siswa didorong untuk mengembangkan kemampuan belajar, menyadari dan mensyukuri potensi diri untuk dikembangkan dan dipraktikkan. siswa smk memang diharapkan memiliki kecakapan hidup yang bersifat vokasional, sesuai dengan program/jurusan masing-masing. mereka dibekali dengan sejumlah kecakapan untuk siap kerja. hal itu berbeda dengan siswa sma yang diorientasikan pada pemerolehan kecerdasan berpikir ilmiah untuk melanjutkan ke perguruan tinggi. dengan demikian, setelah lulus siswa smk diharapkan memiliki kecakapan yang bisa mereka terapkan langsung ketika sudah berada di tengah-tengah masyarakat. tentu saja kecakapan seperti itu tidak diperoleh dengan model pembelajaran yang menganut "duduk manis" di dalam kelas. model pembelajarannya harus mengutamakan banyak praktik ketimbang teori. dengan model pembelajaran seperti itulah, seseorang diharapkan lebih terampil; tidak sekadar tahu, tetapi yang lebih penting ia bisa. hal-hal yang mereka pelajari tidak hanya sejumlah konsep yang hanya ada di kepala, tetapi juga harus relevan dengan kebutuhan dan bisa pula diwujudkan di dalam kenyataan. (sumber: dokumentasi penulis)


Jawaban:

tidak boleh kosong yang

Jawaban:

B.rangkaian argumen

Penjelasan:

tentukan struktur paragrafà


Video Terkait

Kategori ti