apakah yang anda ketahui tentang modulus geser
1. apakah yang anda ketahui tentang modulus geser
Modulus geser adalah satu dari beberapa kuantitas untuk pengukuran kekakuan suatu bahan. Semuanya bermula dari generalisasi Hukum Hooke:
Modulus Young menyatakan respons suatu bahan terhadap tegangan linear (seperti menarik ujung suatu kawat atau meletakkan suatu berat di atas sebuah tiang),
Modulus kompresi menyatakan respons suatu bahan terhadap tekanan uniform (seperti tekanan pada dasar samudra atau kolam renang yang dalam)
Modulus geser menyatakan respons suatu bahan terhadap tegangan geser (seperti memotong sesuatu dengan gunting yang tumpul).
2. Terangkan apa yang dimaksud dengan modulus geser
Jawaban:
modulus geser adalah satu dari beberapa kuantitas untuk pengukuran kekakuan suatu bahan.
modulus geser menyatakan respon suatu bahan terhadap tegangan geser.
{ seperti memotong sesuatu dengan gunting yang tumpul}
Penjelasan:
semoga membantu ya kk ✔️✔️☑️☑️
Jawaban:
Modulus geser adalah satu dari beberapa kuantitas untuk pengukuran kekakuan suatu bahan. ... Modulus geser menyatakan respons suatu bahan terhadap tegangan geser (seperti memotong sesuatu dengan gunting yang tumpul).
maaf kalo salah
jadikan jwban yg terbaik
3. contoh soal modulus young
Batang logam sepanjang 20m memiliki luas penampang 8 mm². Jika konstanta elastisitas logam 60.000 N/m, maka modulua young logam tersebut adalah?
4. Sebuah benda memiliki tegangan geser 6N/m2 jika regangan geser benda tersebutadalah o, 2 Hitunglah besar modulus geser benda tersebut !
Jawaban:
Jawaban ada pada gambar
5. sebuah balok memiliki luas bidang 20m2 dan ketebalan 6m balok itu diberi gaya gaya singung sebesar 8.000N hingga mrngalami pergeseran 1,2m nilai modulus gesernya sebesar
Nilai modulus gesernya adalah 2.000 N/m². Simak penjelasan berikut!
ElastisitasElastisitas adalah kemampuan suatu benda untuk kembali ke bentuk semula segera setalah gaya yang mengenai benda tersebut dihilangkan. Benda yang dapat kembalil ke bentuk semula tersebut disebut benda elastis.
Modulus Elastisitas atau Modulus Young adalah besarnya gaya yang bekerja pada luas penampang tertentu untuk meregangkan benda.
Gaya yang bekerja pada luas penampang tertentu disebut tegangan. Besar tegangan (stress) dapat dirumuskan sebagai berikut.
σ = F / Adengan
F = gaya (N)
A = luas penampang benda (m²)
σ = tegangan (N/m²)
Sedangkan, perubahan relatif benda yang mengalami tegangan disebut regangan. Regangan (strain) dapat dirumuskan sebagai berikut.
e = Δl / l₀dengan
l₀ = panjang awal benda (m)
Δl = pertambahan panjang benda, l - l₀ (m)
e = regangan
Dengan kata lain, modulus Young merupakan perbandingan antara tegangan dan regangan pada benda. Modulus Young dapat dirumuskan sebagai berikut.
Y = (F/A) / (Δl/l₀)
Y = F × l₀ / A × Δldengan
Y = modulus elastisitas atau modulus Young (N/m²)
Nilai modulus Young menunjukkan tingkat elastisitas suatu benda. Semakin besar nilai modulus Young, semakin besar pula tegangan yang diperlukan untuk meregangkan benda.
Modulus Geser atau Modulus Shear adalah perbandingan tegangan geser dengan regangan geser. Modulus geser merupakan modulus elastisitas regangannya berupa regangan geser dan ditunjukkan dengan pergerakan benda yang saling bergesekkan. Besar Modulus geser dapat dirumuskan sebagai berikut.
S = F × h / A × Δxdengan
S = Modulus Geser
F = gaya (N)
h = tinggi obyek (m)
Δx = pergeseran sisi (m)
A = Luas penampang benda (m²)
Diketahui
Luas penampang, A = 20m²
ketebalan (tinggi), h = 6 m
Gaya, F = 8.000 N
Pergeseran, Δx = 1,2 m
Ditanya
Nilai Modulus Geser
Penyelesaian
S = F × h / A × Δx
S = 8.000 × 6 / 20 × 1,2
S = 8.000 × 3 / 12
S = 8.000 / 4
S = 2.000 N/m²
Kesimpulan
Jadi, nilai modulus gesernya adalah 2.000 N/m².
Pelajari lebih lanjut1. Penerapan atau penggunaan fungsi modulus dalam kehidupan: https://brainly.co.id/tugas/21257750
2. Menghitung modulus Young: brainly.co.id/tugas/5058076
Detail jawabanKelas: 11
Mapel: Fisika
Bab: Elastisitas dan Hukum Hooke
Kode: 11.6.2
Kata kunci: ketebalan, luas, bidang, pergeseran, modulus, geser, balok, luas, Shear
6. tuliskan rumus dari modulus geser dan keterangannya
Modulus geser (bahasa Inggris: shear modulus atau modulus of rigidity) dalam sains bahan, dilambangkan dengan G, atau kadangkala S atau μ, didefinisikan sebagai rasio tegangan geser terhadap regangan geser:[1]
di mana
= tegangan geser; adalah gaya yang bekerja adalah luas di mana gaya itu bekerjadalam teknik, = regangan geser. Selain dari itu, adalah perpindahan transvers adalah panjang awalSatuan turunan SI modulus geser adalah pascal (Pa), meskipun biasanya dinyatakan dalam gigapascal (GPa) atau dalam ribuan pounds per square inch (ksi). Bentuk dimensional adalah M1L−1T−2.
Modulus geser selalu bernilai positif.
7. Jika luas penampang tulang 3 cm2, batas pergeseran 6o, dan modulus shearnya 1010 N/m2, maka besarnya gaya yang dapat menyebabkan pergeseran tersebut adalah
Kategori : Fisika - modulus Geser
kelas : 9 SMP
pembahasan : Terlampir.
8. Jika luas penampang tulang 3 cm2, batas pergeseran 6o, dan modulus shearnya 1010 N/m2, maka besarnya gaya yang dapat menyebabkan pergeseran tersebut adalah
Kategori : Fisika - Modulus Geser
Kelas : 9 SMP
Pembahasan : Terlampir
9. Apa itu pergeseran, bagaimana sih contoh dari pergeseran
Jawaban:
Pergeseran dalam linguistik adalah kemampuan bahasa untuk berkomunikasi tetang sesuatu yang tidak langsung hadir secara spasial atau temporal, sesuatu yang tidak ada di tempat atau tidak ada di tempat pada saat sekarang.
semoga membantu
maaf klo ad yg slh
Jawaban:
kemampuan bahasa untuk berkomunikasisemoga membantu10. buatlah soal mengenai tegangan regangan dan modulus young?
1. Sebuah kawat baja (E = 2 x 1011 N/m2). Panjang 125 cm dan diameternya 0.5 cm mengalami gaya tarik 1 N.Tentukan:
a. tegangan.
b. regangan.
c. pertambahan panjang kawat.
Bila kaki seorang pelari menyentuh tanah, gaya geser yang bekerja pada tanah setebal 8 mm adalah seperti yang ditunjukkan pada gambar. Jika gaya 25 N didistribusikan pada luas 15 cm2, hitung sudut geser q bila diketahui modulus geser tanah adalah 1.9×105 Pa.
11. contoh soal dan jawaban modulus young
Contoh soal dan jawaban materi mengenai Modulus Young adalah sebagai berikut.
Pertanyaan (1)
Seutas kawat logam berdiameter 0,2 cm, panjangnya 314 cm digantungi beban seberat 400 N sehingga kawat tersebut bertambah panjang 0,4 mm. Nialai Modulus Young kawat tersebut sebesar...
Jawaban (1)
E = F. L₀ / ((¼ π D². ΔL)
E = 400 N. 314 cm x 0,01 m/cm / (1/4. 3,14. (0,2 cm x 0,01 m/cm)². 0,4 mm x 0,001 m/mm)
E = 400 N. 3,14 m / (3,14 / 4. 4 x 10⁻⁶ m². 4 x 10⁻⁴ m)
E = 400 N.m / (4 x 10⁻¹⁰ m³)
E = 1 x 10¹² N/m²
Pertanyaan (2)
Suatu benda luas penampangnya 2 cm² dan panjangnya 3 m memiliki nilai Modulus Elastisitas sebesar 6 x 10¹¹ N/m². Jika ditarik dengan gaya 100 N, pertambahan panjang benda tersebut adalah...
Jawaban (2)
ΔL = F. L₀ / (E. A)
ΔL = 100 N. 3 m / (6 x 10¹¹ N/m². 2 cm² x 10⁻⁴ m²/cm²)
ΔL = 300 N.m / (6 x 10¹¹ N/m². 2 x 10⁻⁴ m²)
ΔL = 300 N.m / (12 x 10⁷ N)
ΔL = 25 x 10⁻⁷ m
ΔL = 2,5 x 10⁻⁶ m
ΔL = 2,5 μm
PembahasanUntuk mencari nilai modulus Young atau modulus elastisitas, kamu dapat menggunakan rumus
E = F. L₀ / (A. ΔL), dengan A = ¼ π D², maka rumusnya menjadi
E = F. L₀ / (¼ π D². ΔL)
di mana
E : modulus Young (N/m²)
F : gaya (N)
ΔL : perubahan panjang (m)
L₀ : panjang awal (m)
A : luas penampang (m²)
D : diameter kawat (m)
Pelajari lebih lanjut1. Materi tentang modulus Young brainly.co.id/tugas/17624143
2. Materi tentang kombinasi modulus Young dengan gerak Newton brainly.co.id/tugas/11977059
3. Materi tentang soal variasi mengenai tegangan benda brainly.co.id/tugas/17497742
4. Materi tentang modulus Young dengan percepatan https://brainly.co.id/tugas/18612366
----------------------------------------------------------------------------- Detil JawabanKelas : 11
Mapel : Fisika
Bab : Bab 2 - Elastisitas dan Hukum Hooke
Kode : 11.6.2
Kata Kunci : modulus elastisitas, modulus Young
12. Mungkinkah suatu benda memiliki nilai modulus Young kecil,tetapi memiliki nilai modulus geser yang besar ? Jelaskan pendapatmu!
Jawaban:
Tidak. Karena secara harfiah suatu benda yang memiliki modulus Young besar akan memiliki modulus geser yang besar pula dan sebaliknya. Modulus Young dan modulus geser memiliki nilai yang sama dalam perhitungannya.
13. contoh soal modulus elastisitas
Penjelasan:
Seutas tali mempunyai panjang mula-mula 100 cm ditarik hingga tali tersebut mengalami pertambahan panjang 2 mm. Tentukan regangan tali!
14. Jika luas penampang tulang 3 cm2, batas pergeseran 6o, dan modulus shearnya 1010 N/m2, maka besarnya gaya yang dapat menyebabkan pergeseran tersebut adalah....
Jawaban:
3,14×10^5 Newton
Penjelasan:
terlampir di gambar
semoga membantu
15. soal translasi atau pergeseran
Jawaban:
cara ada di lampiran...
16. Sebuah peti berbentuk kubus dengan panjang rusuk 1m. Pada sisi bagian atas peti didorong ke samping dengan gaya 200N sehingga mengakibatkan sisi peti bagian atas bergeser sejauh 2 cm dari posisi seibangnya. Hitunglah tegangan geser ,regangan geser ,serta modulus geser dari peti tersebut
12m,,10N,,10cm,.........
17. 1. tentukan tegangan geser 2. regangan geser 3. modulus geser
Jawaban:
TEGANGAN GESERNYA ADALAH 800
REGANGAN GESERNYA ADALAH 40
MODULUSUD GESERNYA ADALAH 800
Penjelasan:
MAAF KALAU SALAH SAYA HANYA MEMBANTU
18. sebuah kawat aluminium memiliki modulus geser 2,5 ×10^10 N/m² jika luas penampang kawat 10 m² dan gaya yang diberikan pada kawat besarnya 20 N, hitung besar regangan geser kawat tersebut
Itu jawabannya,,maaf jika salah
semoga dapat membantu
19. bila sebuah benda mempunyai tegangan geser 8 n/m²dan mempunyai tegangan geser nya 0,6 n/m²hitunglah Berapa besarnya modulus geser benda itu
DIK =R=0.8 N/M^2
Y=0.6 N/M^2
SATUAN MODULUS E= KN^2M JADI
R=0.8 N/M^2=0.8N/M^2÷1000KN^2
=0.0008 KN/M^2
Y=0.6 N/M^2=0.6 N/M^2/1000KN^2
=0.0006 KN/M^2
RUMUSNYA
R=G.Y Atau G=R/Y atau Y=R/G
JADI G=R/Y=0.008/0.006=1.33333
Jadi MODULUS GESER =1.33333
20. contoh fungsi modulus matematika?
parabola
4.
Fungsi modulus atau fungsi harga mutlak
Definisi : |x|=x2−−√x=x2 , atau bisa juga |x|={x,untuk x≥0–x,untuk x<0x=x,untuk x≥0–x,untuk x<0
Contoh : f(x)=|x+2|fx=x+2 , f(x)=3+|x|
parabola
maaf klo salah...
21. Apa itu pergeseran, bagaimana sih contoh dari pergeseran
Jawaban:
Pergeseran dalam linguistik adalah kemampuan bahasa untuk berkomunikasi tetang sesuatu yang tidak langsung hadir secara spasial atau temporal, sesuatu yang tidak ada di tempat atau tidak ada di tempat pada saat sekarang.
Pada tahun 1960, Charles F. Hockett mengajukan pergeseran sebagai salah satu dari 13 fitur rancangan bahasa yang membedakan bahasa manusia dari sistem komunikasi hewan:
Manusia jelas hampir unik karena mampu berbicara tentang sesuatu yang jauh di ruang atau waktu (atau keduanya) dari tempat pembicaraan berada. Fitur ini -- "pergeseran" -- tampak secara jelas tidak ada dalam pensinyalan vokal pada kerabat terdekat manusia, walau terdapat pada tarian-lebah.
CONTOH PERGESERAN
•seorang wanita yang bekerja sebagai tukang pecah batu.
•Satpam yg identik dengan pria , skrng ada satpam wanita.
•dulu tentara dan polisi hanya di peruntukan untuk pria sekarang wanita boleh menjadi tentara.
•seorang ibu ibu yang menjadi pekerja tukang bangunan.
PENJELASAN:
SEMOGA MEMBANTU DAN BERMANFAAT22. pengertian tegangan,pegangan,modulus elastis dan contoh soalnya masing-masing
tegangan = beda potensial
regangan = rasio pertambahan panjang
modulus elastisitas = besaran yang menyatakan kekakuan suatu benda
23. Jelaskan apa yang dimaksudkan dengan1.tegangan2.regangan3.modulus elastisitas4.modulus young5.hukum hooke6.energi potensial pegas7.gerak harmonis sederhana pada pegas berikan contoh setiap soalnya
Jawaban:
1. besarnya gaya yang diberikan oleh
molekul-molekul terhadap luasan
penampang.
contoh : tegangan arus listrik pada
benda elektronik
2. pertambahan panjang suatu benda
terhadap panjang mula-mula yang
disebabkan oleh adanya gaya luar
yang mempengaruhi benda.
contoh : pemasangan rel yang di
regangkan agar saat memulai tidak
putus
3. angka yang digunakan untuk
mengukur objek atau ketahanan
bahan untuk mengalami deformasi
elastis ketika gaya diterapkan pada
benda itu.
contoh : papan loncatan pada cabang
olahraga loncat
4. disebut juga modulus tarik, adalah
ukuran kekakuan suatu benda ciri dari
suatu bahan.
contoh : sifat elastis logam
5. perbandingan tegangan dan regangan
pada deformasi elastis, dan memiliki
rentang keabsahan yang terbatas.
contoh : pegas mobil
6. usaha yang dilakukan pegas pada saat
pegas mengalami pertambahan
panjang.
contoh : mobil yang sedang berjalan
7. gerak periodik yang memiliki
simpangan maksimum dan simpangan
jarak yang sama dari posisi setimbang
(amplitudo tetap).
contoh : bandul jam
Penjelasan:
semoga membantu
LIKE, FOLLOW, BERI BINTANG 5, dan JADIKAN JWBN TERCERDAS yaa!?
Ucapkan Terimakasih pada komentar juga;))
24. Mungkinkah suatu benda memiliki nilai modulus Young kecil,tetapi memiliki nilai modulus geser yang besar ?
Jawaban:
Karena secara harfiah suatu benda yang memiliki modulus Young besar akan memiliki modulus geser yang besar pula dan sebaliknya. Modulus Young dan modulus geser memiliki nilai yang sama dalam perhitungannya.
semoga bermanfaat
trims
25. Mungkinkah suatu benda memiliki nilai modulus Young kecil,tetapi memiliki nilai modulus geser yang besar ? Jelaskan pendapatmu!
Jawaban:
Tidak. Karena secara harfiah suatu benda yang memiliki modulus Young besar akan memiliki modulus geser yang besar pula dan sebaliknya. Modulus Young dan modulus geser memiliki nilai yang sama dalam perhitungannya.
26. Sebuah benda memiliki tegangan geser 2 N/m.Jika regangan geser benda tersebut adalah 0,3 hitunglah modulus geser denda tersebut
Jawaban:
Modulus geser benda tersebut adalah sekitar 7 N/m²
Penjelasan:
Diketahui:
Tegangan = 2 N/m²
Regangan = 0,3
Ditanyakan:
Modulus Geser = ?
Penyelesaian:
[tex]\texttt{Modulus Geser} = \texttt{Tegangan Geser} \div \texttt{Regangan Geser}[/tex]
[tex]\texttt{Modulus Geser} = 2 \div 0,3[/tex]
[tex]\texttt{Modulus Geser} = \frac{20}{3} \texttt{ N/m}^2[/tex]
[tex]\texttt{Modulus Geser} \approx 7 \texttt{ N/m}^2[/tex]
Pelajari lebih lanjut tentang Elastisitas pada
https://brainly.co.id/tugas/20774678#FFT#
27. Contoh mesin moore dengan modulus 10
Jawaban:
mesin mobil bekas Toyota dijual di DKI Jakarta Indonesia di ajang balap MotoGP Laguna tidak punya waktu luang
di gangu ntar ndak jadi berak di gangu ntar ndak jadi berak darah dan air mata di gangu
28. contoh peristiwa sehari hari modulus elastisitas
sokbeker pada kendaraan bermotor, karet dll
29. contoh soal menentukan sifat dan perubahan bayangan makin besar atau Makin kecil atau tetap jika benda digeser
akan tetap kalau kuat kalau tidak kuat akan digeser
30. sebuah balok memiliki luas bidang 20m2 dan ketebalan 6m balok itu diberi gaya gaya singung sebesar 8.000N hingga mrngalami pergeseran 1,2m nilai modulus gesernya sebesar
Modulus geser (G) dirumuskan sebagai perbandingan antara tegangan (σ) dengan regangan (ε)
G = σ/ε
G = (F/A) / (ΔL/L)
G = (F.L) / (A.ΔL)
G = 8.000.6 / 20.1,2
G = 48.000 / 24
G = 2.000 N/m
#semoga dapat membantu ...
31. contoh dari fungsi identitas dan fungsi modulus
f(x)=x itu fungsi identitas karena f(x)⇒x
f(x)=!x! it fngsi identitas karena f(x)⇒nilai mutlak x
32. Sebuah benda memiliki tegangan geser 2 N/m2.jika besar regangan geser 0,2 .hitunglah besar modulus geser benda tersebut
Jawaban:
Modulus geser benda tersebut adalah 10 N/m²
Penjelasan:
Diketahui:
Tegangan = 2 N/m²
Regangan = 0,2
Ditanyakan:
Modulus Geser = ?
Penyelesaian:
[tex]\texttt{Modulus Geser} = \texttt{Tegangan Geser} \div \texttt{Regangan Geser}[/tex]
[tex]\texttt{Modulus Geser} = 2 \div 0,2[/tex]
[tex]\texttt{Modulus Geser} = \frac{20}{2} \texttt{ N/m}^2[/tex]
[tex]\texttt{Modulus Geser} = 10 \texttt{ N/m}^2[/tex]
Pelajari lebih lanjut tentang Elastisitas pada
https://brainly.co.id/tugas/20774678#FFT#
33. Mungkinkah suatu benda memiliki nilai modulus Young kecil,tetapi memiliki nilai modulus geser yang besar ? Jelaskan pendapatmu!
Jawaban:
Tidak. Karena secara harfiah suatu benda yang memiliki modulus Young besar akan memiliki modulus geser yang besar pula dan sebaliknya. Modulus Young dan modulus geser memiliki nilai yang sama dalam perhitungannya.
34. buatkanlah contoh pencacah modulus dan jelaskan! jelaskan prinsip kerja dari pencacah modulus dan gambarkanlah rangkaian nya
Contoh pencacah modulus adalah pada rangkaian flip-flop JK yang digunakan sebagai pencacah modulus 10. Pada pencacah modulus 10, output akan berubah setiap kali input diberikan sebanyak 10 kali. Misalkan output dari flip-flop JK awalnya adalah 000, maka setiap kali input diberikan sebanyak 10 kali, output akan berubah menjadi 001, kemudian 010, 011, dan seterusnya hingga mencapai 100.
Prinsip kerja dari pencacah modulus adalah dengan memanfaatkan karakteristik dari flip-flop yang dapat menyimpan nilai output sebelumnya. Pada pencacah modulus 10, dua buah flip-flop JK digunakan, di mana output dari flip-flop pertama dihubungkan sebagai input ke flip-flop kedua. Input dari flip-flop pertama dihubungkan ke sinyal clock yang akan memberikan pulsa setiap kali input diberikan.
Rangkaian pencacah modulus 10 menggunakan flip-flop JK dapat digambarkan sebagai berikut:
_______
| |
CLK ____| |
| FF1 |____ Q1
|_______|
|
|____ Q1 ____|
|
|
|____ Q2
|
|____ Q2 ____|
|
|
|
|
|
|
|
|____ Q3
Pada rangkaian tersebut, FF1 adalah flip-flop JK pertama yang digunakan sebagai pencacah modulus 2. Output dari FF1 dihubungkan sebagai input ke FF2, dan output dari FF2 merupakan output dari pencacah modulus 10. Setiap kali input diberikan, FF1 akan berubah output-nya sesuai dengan karakteristik dari flip-flop JK, yaitu akan berubah nilai output-nya jika kedua inputnya bernilai 1. Output dari FF1 akan memberikan pulsa setiap kali berubah nilai, dan pulsa tersebut akan mengubah nilai output FF2 setiap kali input diberikan sebanyak 10 kali.
35. contoh soal dan pembahasan pergeseran fungsi kuadrat
Jawaban:
Tentu, berikut adalah contoh soal tentang pergeseran fungsi kuadrat beserta pembahasannya:
**Soal:**
Diberikan fungsi kuadrat \(f(x) = x^2\). Temukan fungsi baru \(g(x)\) jika \(g(x)\) adalah hasil pergeseran vertikal dari \(f(x)\) sebesar 3 satuan ke atas.
**Pembahasan:**
Ketika kita ingin melakukan pergeseran vertikal terhadap fungsi kuadrat \(f(x)\), kita dapat mengganti \(f(x)\) dengan \(f(x) + c\), di mana \(c\) adalah besaran pergeseran. Dalam kasus ini, \(c = 3\) (pergeseran ke atas), jadi kita memiliki:
\(g(x) = f(x) + 3\)
\(g(x) = x^2 + 3\)
Jadi, fungsi \(g(x)\) yang merupakan hasil dari pergeseran vertikal \(f(x)\) sebesar 3 satuan ke atas adalah \(g(x) = x^2 + 3\).
Selanjutnya, mari coba contoh soal lainnya:
**Soal:**
Diberikan fungsi kuadrat \(f(x) = (x - 2)^2\). Temukan fungsi baru \(h(x)\) jika \(h(x)\) adalah hasil dari pergeseran horizontal \(f(x)\) sebesar 4 satuan ke kanan.
**Pembahasan:**
Ketika kita ingin melakukan pergeseran horizontal terhadap fungsi kuadrat \(f(x)\), kita dapat mengganti \(f(x)\) dengan \(f(x - c)\), di mana \(c\) adalah besaran pergeseran. Dalam kasus ini, \(c = 4\) (pergeseran ke kanan), jadi kita memiliki:
\(h(x) = f(x - 4)\)
\(h(x) = (x - 4 - 2)^2\)
\(h(x) = (x - 6)^2\)
Jadi, fungsi \(h(x)\) yang merupakan hasil dari pergeseran horizontal \(f(x)\) sebesar 4 satuan ke kanan adalah \(h(x) = (x - 6)^2\).
36. contoh soal & pembahasan tentang tegangan,regangan,modulus young dong
Soal terlampir...
Pembahasan:
A = 1,0 cm² = 10⁻⁴ m²
F = 500 N
X = 2 m
ΔX = 0,05 mm = 5 . 10⁻⁵ m
E?
penyelesaian:
mencari tegangan:
σ = F / A
σ = 500 / 10⁻⁴
σ = 5 . 10⁶ N/m²
mencari regangan:
ε = ΔX / X
ε = 5 . 10⁻⁵ / 2
ε = 2,5 . 10⁻⁵
mencari modulus young:
E = σ / ε
E = 5 . 10⁶ / 2,5 . 10⁻⁵
E = 2,0 . 10¹¹ N/m²
37. Contoh penerapan tegangan, regangan dan modulus young.
kalau tegangan = menujukkan kekuatan gaya yang menyebabkan perubahan bentuk benda
kalau regangan = didenifikasikan sebagai perbandingan antara pertambahan panjang batang dgn panjang mula-mula
kalau modulusyoung = perbandingan antara tegangan dan regangan benda tsb tegangan menujukkan kekuatan gaya yang menyebabkan perubahan bentuk benda
kalau regangan = didenifikasikan sebagai perbandingan antara pertambahan panjang batang dgn panjang mula-mula
kalau modulusyoung = perbandingan antara tegangan dan regangan benda tsb
38. Sebuah benda memiliki tegangan geser 2 N/m² .jika besar regangan geser 0,2; hitung besar modulus geser benda tersebut
modulus kan = tegangan/regangan = 2/0,2 = 20/2 = 10 N/m²
39. Sebuah balok memiliki luas bidang 20 m² dan ketebalan 6 m. Balok itu diberi gaya sebesar 8.000 N hingga mengalami pergeseran 1,2 m. Nilai modulus gesernya sebesar ..
Jawaban:
Untuk menghitung modulus geser (shear modulus), kita dapat menggunakan rumus:
Modulus Geser (G) = (Gaya Geser (F) / Luas Permukaan (A)) / Pergeseran (x)
Dalam kasus ini, F = 8.000 N, A = 20 m², dan x = 1,2 m.
G = (8.000 N / 20 m²) / 1,2 m = 333,33 N/m²
Jadi, nilai modulus gesernya adalah 333,33 N/m².
40. soal pergeseran kesetimbangan
dari reaksi :
Jawaban: E
karena (yang bold diketahui dari option)
Ni + 4CO -> Ni(CO)4
m: 1+1 mol 4,5 mol 1 mol
b: 1,125 4x1,125=4,5 1,125
s: 0,875 - 2,125 mol
jadi reaksi bergeser ke kanan
cara mendapatkan mula2 dari kesetimbangan
CO = 0,5 M x 1 L = 0,5 mol
Ni(CO)4 = 1 Mx1L = 1 mol
nah cari mula2nya
Ni + 4CO -> Ni(CO)4
m: 1 mol 4,5 mol
b: 1 mol 4(1 mol) =4 mol 1 mol
s: - 0,5 mol 1 mol ini dalam kesetimbangan diketahui.
untuk nyarik reaksi option A, B, C dan D sama caranya kayak di atas tergantung yang diketahui aja